Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Mental Pemainnya usai Kalah Telak dari Vietnam

By Arif Setiawan - Rabu, 9 Juni 2021 | 09:45 WIB
 Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong  di laga timnas Indonesia Vs Vietnam, Senin (7/6/2021) malam WIB.
PSSI.ORG
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong di laga timnas Indonesia Vs Vietnam, Senin (7/6/2021) malam WIB.

BOLASPORT.COM - Timnas Indonesia menelan kekalahan telak saat bertemu Vietnam dengan skor 0-4 pada hari Senin (7/6/2021).

Meski begitu, pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong memastikan hasil tersebut tak menghilangkan semangat juang pemainnya.

Shin Tae-yong menegaskan Skuad Garuda masih memiliki kemauan yang tinggi untuk memenangkan pertandingan di laga selanjutnya.

Sebagai informasi, di ajang Kualifikasi Piala Dunia 2022, Zona Asia di Uni Emirata Arab (UEA), timnas Indonesia menyisakan satu laga lagi yakni melawan sang tuan rumah UEA.

Laga timnas Indonesia versus UEA dijadwalkan berlangsung pada tanggak 11 Juni mendatang.

Baca Juga: Bert van Marwijk: bagi Saya Pertandingan Paling Penting adalah Timnas Indonesia, tidak Ada yang Lain

"Walaupun kita mengalami kekalahan dari Vietnam, tetapi kemauan para pemain masih tetap sama dan tinggi," kata Shin Tae-yong dilansir BolaSport.com dari laman resmi PSSI.

"Dengan bagitu kita harus memperbaharui suasana tim.

"Sehingga saat nanti melawan EUA kita bisa memberikan hasil positif," ujarnya.

Baca Juga: Episode Final The Apprentice: ONE Championship Edition, Kenali 2 Kandidat Terakhir

Lebih lanjut Shin Tae-yong saat ini menekankan agar Evan Dimas dkk bisa segera melupakan kekalahan dari Vietnam dan fokus ke UEA.

Walau semangat pemain tetap sama, Shin Tae-yong rupanya tak menampikan mental anak asuhnya kini harus diperbaiki.

Oleh sebab itu, pelatih asal Korea Selatan itu tak henti-hentinya memberikan suntikan motivasi dalam sesi latihan timnas Indonesia.

Baca Juga: Media Italia Sebut Valentino Rossi Bakal Pensiun Tengah Musim ini

Seperti yang diketahui, usai melawan Vietnam sehari setelahnya timnas Indonesia langsung menggelar latihan.

Latihan ditujukan untuk memulihkan fisik pemain.

"Saya katakan ke pemain, pertandingan kemarin sudah berlalu dan harus cepat melupakan walau sayang juga untuk dilupakan," ucap Shin Tae-yong.

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat memimpin pemusatan latihan di Dubai, Uni Emirat Arab.
pssi.org
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat memimpin pemusatan latihan di Dubai, Uni Emirat Arab.

Baca Juga: Amankan Sandro Tonali, AC Milan Korbankan Satu Pemain Masa Depan

"Tapi kita tetap harus mempersiapkan diri lagi untuk berjuang kembali di pertandingan berikutnya lebih baik lagi.

"Mental pemain harus diperbaiki lagi, biar kembali ke normal lagi, saya berika motivasi tinggi lagi kepada semua pemain dan semua elemen tim, agar bisa bangkit kembali," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : PSSI.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X