Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kisah Witan Sulaeman Bisa Tembus ke Klub Eropa dan Timnas Indonesia

By Mochamad Hary Prasetya - Rabu, 9 Juni 2021 | 20:05 WIB
Witan Sulaeman sudah tiba di pemusatan latihan timnas Indonesia di Dubai, Uni Emirat Arab, Kamis (20/5/2021).
pssi.org
Witan Sulaeman sudah tiba di pemusatan latihan timnas Indonesia di Dubai, Uni Emirat Arab, Kamis (20/5/2021).

"Dahulu saat kecil ayah selalu mengantarkan saya bermain sepak bola, namun beliau tidak pernah menemani saya berlatih hingga akhir, selalu saya ditinggalkan karena dia juga sibuk bekerja," kata Witan Sulaeman.

"Namun karena itu juga saya menjadi mandiri, disaat teman-teman lain ditemani latihan oleh orang tua mereka, saya tidak,” kenang Witan Sulaeman.

Pada tahun 2016, Witan Sulaeman memutuskan bersekolah dan sekaligus menimba ilmu sepak bolanya di SKO Ragunan.

Pada 2019, Witan Sulaeman lulus dari SKO Ragunan.

Baca Juga: Wonderkid Persija Ingin Tren Positif Piala Menpora Berlanjut di Liga 1

Selama bersekolah di SKO Ragunan, Witan Sulaeman sering dipanggil ke timnas U-16 Indonesia.

Bahkan, ia sempat naik level ke timnas U-19 Indonesia meskipun usianya baru menginjak 16 tahun.

Di akhir 2019, Witan Sulaeman menandatangani kontrak profesional pertamanya bersama klub Liga 2, PSIM Yogyakarta.

Ia hanya setengah musim di PSIM Yogyakarta hingga akhirnya mendapatkan tawaran ke klub Serbia, FK Radnik Surdulica.

Baca Juga: Calon Dibuang Real Madrid, Gelandang Rp 312 Miliar Bersumpah Tak Bakal Gabung Barcelona


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X