Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

EURO 2020 - Wales Vs Swiss, Tak Ada Kata Seri, Hanya Kalah atau Menang

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 12 Juni 2021 | 14:45 WIB
Ilustrasi Grup A EURO 2020
TARA YANUAR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Grup A EURO 2020

BOLASPORT.COM - Tak ada kata seri dalam laga antara Wales dan Swiss pada ajang EURO 2020 dan hanya ada pilihan kalah atau menang.

Grup A telah memainkan laga pertama dengan mempertemukan antara timnas Italia dan timnas Turki.

Bertindak sebagai tuan rumah, Italia berhasil menang dengan skor meyakinkan, yakni 3-0.

Ketiga gol Italia tersebut tercipta berkat gol bunuh diri Merih Demiral pada menit ke-53, Ciro Immobile pada menit ke-66, dan Lorenzo Insigne pada menit ke-79.

Laga lainnya di Grup A akan mempertemukan dua kuda hitam di Grup A, yakni Swiss dan Wales.

Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung EURO 2020 - Dibuka Aksi Bale cs, De Bruyne Absen Lawan Rusia

Wales dan Swiss memang tidak diunggulkan dalam kompetisi EURO 2020 kali ini.

Namun, keduanya bisa saja mengejutkan, baik di babak penyisihan maupun babak gugur.

Terlebih lagi, Wales sempat melaju sampai ke babak semifinal pada edisi EURO 2016 sebelumnya.

Namun, Wales akhirnya takluk dari sang juara, timnas Portugal, di babak semifinal dengan skor 2-0.

Dalam laga melawan Swiss kali ini akan menjadi pertemuan kedelapan di semua kompetisi yang mereka ikuti.

Baca Juga: Prediksi Line-up Belgia Vs Rusia - Tugas Eden Hazard Digantikan Si Adik di Laga Ulangan Kualifikasi

Dari tujuh laga tersebut, Swiss jauh lebih unggul atas Wales dengan mencatatkan lima kemenangan.

Sementara Wales hanya mampu menang sebanyak dua kali dari Swiss selama sejarah pertemuan klub.

Pertemuan terakhir antara Wales dan Swiss terjadi dalam laga Grup G babak kualifikasi EURO 2012 pada 7 Oktober 2011 silam.

Saat itu, Wales berhasil menang dengan skor 2-0 atas Wales lewat gol Gareth Bale dan Aaron Ramsey.

Kedua negara tidak pernah bermain imbang saat bertemu di berbagai ajang sampai saat ini.

Baca Juga: Jadwal Euro 2020 Hari Ini - Pengekor Italia dan Laga Para Kuda Hitam

Laga antara Wales dan Swiss akan digelar di Stadion Olympic Baku pada Sabtu (12/6/2021) waktu setempat atau pukul 20.00 WIB.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : UEFA, Transfermarkt

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X