Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Berita EURO 2020 - Anomali Robert Lewandowski, Garang di Klub, Melempem Bareng Timnas

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 15 Juni 2021 | 19:15 WIB
Penyerang timnas Polandia, Robert Lewandowski, tak mampu berbicara banyak pada laga perdana Grup E Euro 2020.
TWITTER.COM/STATMANDAVE
Penyerang timnas Polandia, Robert Lewandowski, tak mampu berbicara banyak pada laga perdana Grup E Euro 2020.

Robert Lewandowski yang dipercaya menjadi kapten Biale Orly (Elang Putih) justru mandul selama 90 menit.

Padahal bomber milik Bayern Muenchen tersebut datang bermodalkan topscorer Bundesliga 2020-2021.

Tiga gol Robert Lewandowski dalam laga Bayern Muenchen melawan Borussia Dortmund di pekan ke-24 Bundesliga 2020-2021 membuatnya semakin mantap duduk di puncak daftar top scorer liga sementara.
TWITTER.COM/LEWY_OFFICIAL
Tiga gol Robert Lewandowski dalam laga Bayern Muenchen melawan Borussia Dortmund di pekan ke-24 Bundesliga 2020-2021 membuatnya semakin mantap duduk di puncak daftar top scorer liga sementara.

Pemain yang dijuluki Lewangolski tersebut tercatat mendulang 41 gol dari 29 penampilannya di Bundesliga musim ini.

Secara total, penyerang berusia 32 tahun tersebut mengemas 48 gol dari 40 penampilan di semua lintas kompetisi bareng Bayern Muenchen.

Baca Juga: VIDEO - Gol Free-kick Spektakuler Lionel Messi ke Gawang Cile, Langsung Pecahkan Rekor 2 Legenda Argentina

Catatan itulah yang membuat Lewandowski diharapkan menjadi mesin gol bagi Polandia.

Namun, kenyataannya kala menghadapi Slovakia Lewandowski justru gagal menunjukkan taringnya.

Dipasang sebagai penyerang utama, Lewandowski sanggup melepaskan 5 tembakan.

Akan tetapi, dari jumlah tembakan tersebut, tidak ada satu pun yang mengarah ke gawang Slovakia.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Transfermarkt.com, UEFA.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X