Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tipu Antonio Ruediger Pakai Trik, Cristiano Ronaldo Malah Dicap Bodoh

By Rebiyyah Salasah - Minggu, 20 Juni 2021 | 10:15 WIB
Megabintang timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, membuat bek timnas Jerman, Antonio Ruediger, linglung dalam laga Grup F EURO 2020 di Stadion Football Arena, Sabtu (19/6/2021).
TWITTER.COM/AVERAGESTICKER
Megabintang timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, membuat bek timnas Jerman, Antonio Ruediger, linglung dalam laga Grup F EURO 2020 di Stadion Football Arena, Sabtu (19/6/2021).

"Saya pikir itu omong kosong," kata Hamann kepada RTE, dikutip BolaSport.com dari Metro.

"Dia mengangkat bola, berpura-pura akan menangkapnya dan melakukan backheel, dan memalingkan muka, tentu saja itu menakjubkan dan kami tahu dia bisa melakukan itu."

"Saya pikir, apa yang dilakukannya meremehkan lawan."

"Ini dilakukan Ronaldo saat skor 1-0 (untuk Portugal) dan saya duduk di sini sementara Anda semua memujinya."

"Ya, dia yang terbaik, bersama Lionel Messi. Tapi, dia terlihat bodoh sekarang. Ini 1-0. Dia memang terlihat bodoh."

Baca Juga: Jadwal EURO 2020 Hari Ini - Duel Terakhir Grup A, Siapa Susul Italia ke 16 Besar?

"Jika Anda bertanya kepada para pemain Jerman, mereka akan memberi tahu Anda apa pendapat mereka tentang itu. Mereka akan memperhatikan itu."

"Saya katakan sekarang, mereka semua akan mengatakan itu (aksi Ronaldo) mungkin memberi kami sedikit tambahan motivasi untuk mengubah keadaan.

"Apa yang dia coba capai? Mungkin (comeback Jerman) ini adalah awal dari semuanya," ujar pria yang mengantarkan Liverpool juara Liga Champions 2004-2005 ini. 

Antonio Ruediger sendiri, meski gagal merebut bola dari Cristiano Ronaldo, berhasil mengantarkan Jerman meraih kemenangan. 

Sementara Ronaldo terpaksa melihat Portugal menempati posisi ketiga klasemen Grup A karena kekalahan itu. 

 

 


Editor : Beri Bagja
Sumber : Metro

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X