Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Di Tengah Isu Pisah dengan Rossi, Petronas Yamaha SRT Incar Pembalap Moto2

By Fauzi Handoko Arif - Selasa, 22 Juni 2021 | 09:30 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, pada seri balap MotoGP Catalunya 2021 di Circuit de Barcelona-Catalunya.
MOTOGP.COM
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, pada seri balap MotoGP Catalunya 2021 di Circuit de Barcelona-Catalunya.

Dikutip BolaSport.com dari Motorplus-Online, kalimat Razali tersebut diketahui dari pemberitaan dua media Malaysia.

"Kami menolak menunggu terlalu lama untuk keputusan Valentino Rossi apakah dia ingin melanjutkan balapan musim depan atau tidak," kata Razlan Razali.

"Melalui diskusi dengan manajemen, kami sepakat dengan suara bulat untuk tidak melanjutkan kontrak dengan Valentino Rossi untuk musim 2022," ucapnya lagi.

Sebagai pengganti Rossi di Petronas Yamaha SRT, Razlan menginginkan talenta muda, sesuai tujuan awal tim Petronas Yamaha SRT.

Baca Juga: Kabar Terbaru Lima Pemain Persib Bandung yang Cedera Jelang Liga 1

"Kami akan memfokuskan kembali pada tujuan kami untuk menemukan pembalap muda terbaik untuk mengisi kekosongan nanti," tutur Razlan Razali.

Petronas Yamaha SRT sudah membantah kabar ini. Dikutip dari Crash, mereka menegaskan belum membuat keputusan apa pun untuk susunan pembalap musim depan.

Namun, hal itu tidak menghentikan spekulasi mengenai calon rekan setim baru Franco Morbidelli musim depan.

Satu nama yang sering disebut adalah Raul Fernandez yang tengah bersinar bersama tim Red Bull KTM Ajo di Moto2.

Baca Juga: Marc Marquez Kembali Menang, Masalah Honda Belum Pasti Hilang


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Motorplus-online.com, tuttomotoriweb.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X