Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kiprah Wakil Liga Jepang di Piala Eropa sampai Piala Dunia, Termasuk EURO 2020

By Beri Bagja - Sabtu, 26 Juni 2021 | 14:15 WIB
Carlos Dunga, mantan kapten timnas Brasil yang pernah berkarier di Liga Jepang.
J. LEAGUE
Carlos Dunga, mantan kapten timnas Brasil yang pernah berkarier di Liga Jepang.

Kamerun gagal lolos ke babak gugur usai imbang lawan Austria dan kalah dari Italia.

Di timnas Yugoslavia, ada Dragan Stojkovic (Nagoya Grampus) dan juga Zeljko Petrovic (Urawa Red Diamonds).

Legenda Serbia, Dragan Stojkovic, saat membela Nagoya Grampus di Liga Jepang.
J.LEAGUE
Legenda Serbia, Dragan Stojkovic, saat membela Nagoya Grampus di Liga Jepang.

Stojkovic mencetak gol saat Yugoslavia imbang 2-2 lawan Jerman di babak grup. Langkah mereka terhenti di babak 16 besar dari Belanda.

Terakhir, ada Dunga (Jubilo Iwata) dan Cesar Sampaio (Yokohama Flugels) di timnas Brasil.

Sampaio mencetak gol pembuka Piala Dunia 1998 saat laga pembuka lawan Skotlandia baru berjalan lima menit.

Dunga sebagai kapten tim bermain di setiap laga, termasuk mencetak gol terakhir di adu penalti lawan Belanda di semifinal.

Sayang, mereka harus kalah dari Prancis di partai puncak.

Piala Dunia 2002

Piala Dunia pertama di Asia, pemain dari J.League juga jadi bagian penting dua tim tuan rumah: Jepang dan Korea Selatan.


Editor : Beri Bagja
Sumber : J-League

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X