Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bersinar pada Awal 2021, Viktor Axelsen Ingin Ubah Warna Medali Olimpiade

By Delia Mustikasari - Rabu, 30 Juni 2021 | 18:20 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, berpose seusai menjalani laga final turnamen B
DIYA FARIDA PURNAWANGSUNI/BOLASPORT.COM
Pebulu tangkis tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, berpose seusai menjalani laga final turnamen B

"Ini sedikit klise, tetapi seringkali perjalanan itulah yang paling menyenangkan. Saya mencoba menikmati proses kerja keras. Dan kemudian semoga, saya akan mendapatkan hasil yang baik di Olimpiade," ujar Axelsen.

Axelsen telah menjalanu 32 pertandingan yang luar biasa tahun ini dan meskipun meraih empat gelar, ada satu pencapaian yang tidak bisa menandingi titel tersebut.

"Pencapaian terbesar dalam hidup saya adalah kelahiran putri saya (Vega). Selain itu, di lapangan juga,” ujarnya sambil tertawa.

"Turnamen Leg Asia di Bangkok adalah pertama kalinya saya berlaga setelah kelahiran putri saya, dan bisa bermain di level setinggi itu."

"Saya menikmati hidup. Satu hal yang saya tahu pasti adalah saya akan melakukan yang terbaik dan saya akan senang melakukannya. Jadi, kita lihat saja apa yang terjadi di Tokyo," ucap Axelsen.

Baca Juga: Perbaikan Kesepakatan, Morbidelli Akan Gantikan Vinales pada 2022


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BWF Badminton

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X