Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

EURO 2020 - Joe Cole Sebut Permainan Harry Maguire Sudah Setara dengan Dua Eks Bek Inggris

By Sandi Lathunusa - Kamis, 1 Juli 2021 | 17:30 WIB
Joe Cole mengatakan bahwa permainan Harry Maguire saat ini sudah setara dengan dua eks bek Inggris, Tony Adams dan Terry Butcher.
TWITTER.COM/HARRYMAGUIRE93
Joe Cole mengatakan bahwa permainan Harry Maguire saat ini sudah setara dengan dua eks bek Inggris, Tony Adams dan Terry Butcher.

BOLASPORT.COM - Joe Cole mengatakan bahwa permainan Harry Maguire saat ini sudah setara dengan dua eks bek Inggris, Tony Adams dan Terry Butcher.

Bek Manchester United, Harry Maguire, menjadi salah satu pemain vital Inggris di EURO 2020.

Maguire tampil solid kala Inggris menundukkan Jerman dalam babak 16 besar pada Selasa (29/6/2021) waktu setempat.

Pertandingan yang dihelat di Wembley Stadium tersebut berakhir 2-0 untuk kemenangan Inggris.

Adapun dalam laga tersebut, Maguire juga terpilih sebagai man of the match.

Kehadiran bek berusia 28 tahun itu di jantung pertahanan Inggris mampu meredam serangan dari timnas Jerman.

Meski demikian, Maguire sempat diragukan tak bisa tampil di EURO 2020 akibat cedera engkel.

Cedera tersebut di dapat saat Manchester United melawan Aston Villa pada 9 Mei 2021.

Baca Juga: EURO 2020 - Raheem Sterling, Petarung Andalan Gareth Southgate

Akibatnya, Maguire melewatkan dua laga fase Grup D EURO 2020.

Maguire baru dipercaya bermain kala Inggris melawan Republik Ceska dalam matchday terakhir penyisihan grup, Selasa (22/6/2021) waktu setempat.

Penampilan apik Maguire dalam pertandingan melawan Jerman turut mencuri perhatian eks gelandang Chelsea, Joe Cole.

Joe Cole juga mengatakan bahwa performa Maguire saat ini setara dengan Tony Adams dan Terry Butcher.

"Saya pikir Maguire setara dengan pemain seperti Tony Adams dan Terry Butcher untuk sekarang," kata Cole seperti dilansir BolaSport.com dari Metro.

"Seorang pemimpin, tapi tidak hanya itu saja, Maguire juga mendapat banyak sorotan dari media. Dia berada di Man United tapi bukan pada era 1990 atau 2000-an. Maguire juga memimpin Manchester United."

Baca Juga: Lionel Messi Sudah Bukan Pemain Barcelona, Presiden Klub Minta Tetap Tenang

"Ada momen di pertandingan (vs Jerman) di mana penonton mulai menyanyikan namanya, dadanya langsung membusung."

"Timnas Jerman memberikan tekanan. Akan tetapi, Maguire mampu mempertahankan gawangnya dari kebobolan."

"Rasanya seperti Anda sedang menonton masa kejayaan Tony Adams, John Terry, dan Rio Ferdinand," tutur Joe Cole melanjutkan.

Baca Juga: Jadon Sancho ke Man United, Nomor Terkutuk Siap Beralih Tangan, Anthony Martial Bisa Nelangsa

 


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Metro

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X