Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

EURO 2020 - Gareth Southgate Disebut Lebih Cakap Memimpin ketimbang PM Inggris

By Lariza Oky Adisty - Kamis, 8 Juli 2021 | 22:15 WIB
Pelatih timnas Inggris, Gareth Southgate, melakukan selebrasi.
THE GUARDIAN
Pelatih timnas Inggris, Gareth Southgate, melakukan selebrasi.

BOLASPORT.COM - Pandit sepak bola Inggris, Gary Neville, secara tersirat menyebut kepemimpinan pelatih tim nasional, Gareth Southgate, lebih bagus ketimbang Perdana Menteri Inggris, Boris Johnson

Inggris menapaki final EURO 2020 setelah menang 2-1 atas Denmark pada laga semifinal di Stadion Wembley, London, Inggris, Kamis (8/7/2021) pukul 02.00 dini hari WIB. 

Laga final EURO 2020 menjadi pertandingan final pertama The Three Lions setelah Piala Dunia 1966. 

Gary Neville memberikan pujian kepada Gareth Southgate, yang merupakan rekan setim saat keduanya masih berseragam tim nasional Inggris pada era 1990-an. 

Secara tersirat, mantan kapten Manchester United tersebut mengatakan kinerja Southgate lebih memberikan teladan ketimbang Boris Johnson

“Saya harus katakan kalau Gareth Southgate, timnya, staf, para pemain, dan semua orang sangat luar biasa. Para penonton di stadion takjub melihat mereka,” kata Neville. 

“Standar sosok pemimpin di negara ini sangat buruk selama beberapa tahun terakhir. Namun, kalau melihat Southgate, kita bisa melihat dia punya kualitas yang harus dimiliki seorang pemimpin.”  

“Southgate menunjukkan rasa hormat ke semua orang, rendah hati, mengatakan hal yang sebenarnya, tidak dibuat-dibuat. Dia fantastis dan sudah melakukan pekerjaan yang bagus,” tutur Neville lagi. 

Baca Juga: EURO 2020 - Profil Mikkel Damsgaard, Pencetak Gol Freekick Pertama yang Jadi Incaran Barcelona


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Metro

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X