Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Robert Rene Alberts Bicara Peluang Juara Persib Bandung Musim Ini

By Arif Setiawan - Minggu, 18 Juli 2021 | 23:30 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.
PERSIB.co.id/Gregorius A.K
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.

BOLASPORT.COM - Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts bicara peluang juara timnya di Liga 1 musim 2021.

Dalam hal ini rasa optimisme masih dimiliki Robert.

Pelatih asal Belanda yakin peluang Persib juara cukup besar.

Apa yang diungkapkan Robert tersebut sepertinya tak berlebihan.

Pasalnya untuk sekarang Persib dihuni pemain yang berkualitas.

Baca Juga: Benar-benar Superman, Gianluigi Buffon Pede Bisa Main Sampai Usia 48 Tahun!

Apalagi setelah hadirnya Marc Klok yang datang dengan status pemain terbaik Piala Menpora 2021.

"Saya sudah mengatakan beberapa kali, kami selalu optimis dengan tim kami," kata Robert, dilansir BolaSport.com dari Tribun Jabar.

"Kami selalu optimis dengan kekuatan yang kami miliki.

Baca Juga: Mantan Pemain Timnas Indonesia Bawa Klubnya Berlatih di Johor Jelang Liga Super Malaysia

"Kami selalu optimis dengan kemungkinan kami untuk menjadi juara," ujarnya.

Keyakinan Robert semakin bertambah ketika kembali mengingat laju Persib di Liga 1 2020.

Sebagai informasi, di Liga 1 2020 Persib sukses menempati peringkat pertama dengan poin sempurna.

Baca Juga: Satu Alasan Pilar Persib Pilih Cristiano Ronaldo daripada Lionel Messi

Menjalani tiga laga, Persib mampu mengalahkan semua lawannya.

Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, saat memimpin sesi pemusatan latihan tim di Lembang, Kabupaten Bandung Barat, pada Senin (27/1/2020).
GREGORIUS ADITYA KATUK/PERSIB.CO.ID
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, saat memimpin sesi pemusatan latihan tim di Lembang, Kabupaten Bandung Barat, pada Senin (27/1/2020).

Namun sayang, penampilan apik Wander Luiz dkk tak bisa berlanjut usai kompetisi dihentikan akibat adanya Pandemi Covid-19.

"Saya pikir pada tahun 2020 liga digelar dengan singkat, yang mana kami memulai dengan bai dan berada di jalur yang tepat," ucap Robert.

Baca Juga: Boaz Solossa Usung Misi Ambisius bersama Borneo FC

"Kami adalah tim yang dalam tiga pertandingan mendapatkan hasil terbaik.

"Spirit di dalam tim sangat bagus," tuturnya.

Artikel ini telah tayang di Tribun Jabar dengan judul Meski Liga 1 Tak Menentu, Robert Alberts Optimis Persib Bisa Jadi Juara Saat Liga Berguir.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Tribun Jabar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Juventus
37
68
4
Bologna
38
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X