Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Agar Tak Pindah ke Man City, Aston Villa Tawarkan Gaji Baru untuk Jack Grealish

By Sandi Lathunusa - Senin, 26 Juli 2021 | 09:00 WIB
Aston Villa menawarkan gaji baru untuk Jack Grealish sebesar 200 ribu pounds atau sekitar Rp 3,9 miliar per pekan agar tak pindah ke Manchester City.
TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE
Aston Villa menawarkan gaji baru untuk Jack Grealish sebesar 200 ribu pounds atau sekitar Rp 3,9 miliar per pekan agar tak pindah ke Manchester City.

BOLASPORT.COM - Aston Villa menawarkan gaji baru untuk Jack Grealish sebesar 200 ribu pounds atau sekitar Rp 3,9 miliar per pekan agar tak pindah ke Manchester City.

Winger Aston Villa, Jack Grealish, merupakan salah satu pemain incaran Manchester City pada bursa transfer musim panas ini.

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, berhasrat untuk meningkatkan kualitas skuadnya mengarungi Liga Inggris musim 2021-2022.

Jack Grealish dianggap mampu menutupi kekurangan di sektor penyerangan sayap kiri Manchester City.

Selama ini, Raheem Sterling dipercaya Guardiola untuk menempati posisi winger kiri.

Akan tetapi, Guardiola tak puas dengan performa Sterling pada Liga Inggris musim 2020-2021.

Pada musim lalu, Sterling membukukan 10 gol dan 8 assist dalam 31 pertandingan Liga Inggris.

Adapun catatan gol Sterling turun drastis ketimbang pada Liga Inggris musim 2019-2020.

Baca Juga: Di Tengah Isu Transfer, Harry Kane Akan Absen Lawan Manchester City

Kala itu, winger asal Inggris itu mampu mencetak 20 gol dari 33 pertandingan Premier League.

Guardiola pun menargetkan Jack Grealish untuk direkrut pada bursa transfer musim panas ini.

Pada musim 2020-2021, Grealish menorehkan 6 gol dan 12 assist dalam 26 pertandingan Premier League.

Berkat penampilan apiknya, winger berusia 25 tahun itu telah menandatangani kontrak baru bersama Aston Villa.

Dengan kontrak baru tersebut, Grealish akan berada di Aston Villa hingga 30 Juni 2025.

Dilansir BolaSport.com dari Sportrac, saat ini Grealish menerima gaji paling banyak di Aston Villa sebesar 120 ribu pounds atau Rp 2,3 miliar tiap minggunya.

Baca Juga: Hasil Pramusim AS Roma - Sempat Kebobolan Dulu, Pasukan Jose Mourinho Bangkit dan Ngamuk

Di urutan kedua ditempati oleh Tyrone Mings dengan gaji senilai 80 ribu pounds atau sekitar Rp 1,5 miliar per pekan.

Sementara posisi ketiga diisi oleh Ollie Watkins sebersar 75 ribu pounds atausekitar Rp 1,4 miliar tiap minggunya.

Dilansir BolaSport.com dari The Sun, saat ini Aston Villa ingin mengajukan tawaran gaji baru agar sang kapten tidak pindah ke Manchester City.

Menurut laporan tersebut, Aston Villa bersedia menaikkan gaji Grealish sebesar 200 ribu pounds atau sekitar Rp 3,9 miliar per minggu.

Baca Juga: Tak Diberi Injury Time, Carlo Ancelotti Marah ke Wasit Usai Real Madrid Dikalahkan Rangers

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Beri Bagja
Sumber : The Sun

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X