Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Thailand Ajukan Tawaran Jadi Tuan Rumah Piala AFF 2021 dengan Syarat Khusus

By Ibnu Shiddiq NF - Kamis, 5 Agustus 2021 | 13:00 WIB
Pemain timnas Indonesia, Kushedya Hari Yudo, berduel dengan bek Vietnam
PSSI
Pemain timnas Indonesia, Kushedya Hari Yudo, berduel dengan bek Vietnam

Baca Juga: Liga 1 2021 Bergulir 20 Agustus, PSIS Semarang: Semoga tidak Ada Prank

Artinya, seluruh pertandingan mulai dari babak penyisihan grup hingga partai final harus digelar di Negeri Gajah Putih.

Hal ini disampaikan oleh Sekretaris Jenderal FAT, Patit Suphaphong.

“Jika AFF bisa menyesuaikan untuk membiarkan satu negara menjadi tuan rumah Piala AFF 2021, dan pemerintah mengizinkan, Thailand bisa menjadi tuan rumah turnamen ini," ujarnya dikutip BolaSport dari The Thao.

Permintaan menjadi satu-satunya tuan rumah tak terlepas dari keinginan mereka untuk mengurangi masa karantina pemain.

Dengan demkian, klub-klub Liga Thailand berpeluang mengizinkan pemainnya membela tim nasional.

Sebab, dikhawatirkan pemanggilan pemain akan mempengaruhi perfoma tim ketika Liga Thailand nanti dimulai.

Apalagi Piala AFF tidak masuk kalender FIFA musim ini, maka klub berhak untuk tidak melepas pemainnya.

"Memotong masa karantina 14 hari untuk pemain akan menjadi kondisi yang baik bagi klub untuk melepaskan orang untuk tim nasional, membantu tim memiliki kekuatan terbaik," tuturnya.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : The Thao

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X