Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Massimiliano Allegri: Tidak Ada Gunanya Mengungkit Cristiano Ronaldo

By Lariza Oky Adisty - Minggu, 29 Agustus 2021 | 22:00 WIB
Massimiliano Allegri memberi instruksi pada dua pemain Juventus, Federico Chiesa dan Federico Bernardeschi pada laga melawan Empoli, Sabtu (28/8/2021) atau Minggu dini hari WIB.
TWITTER.COM/JUVENTUSHQ_
Massimiliano Allegri memberi instruksi pada dua pemain Juventus, Federico Chiesa dan Federico Bernardeschi pada laga melawan Empoli, Sabtu (28/8/2021) atau Minggu dini hari WIB.

Namun, Allegri optimistis Juventus akan bisa bangkit meski tanpa Ronaldo. 

“Cristiano menghabiskan tiga musim di Juventus dan mencetak banyak gol. Dia luar biasa, tetapi sudah waktunya Juventus berhenti memikirkan dia,” kata Allegri, dikutip BolaSport.com dari Goal. 

“Skuad saya saat ini baik-baik saja. Juventus hanya tidak bisa mendominasi semua tim setiap pekan.” 

Baca Juga: Presiden Madura United: Ronaldo Memang sudah di MU

“Tugas kami adalah bangkit bersama. Kekalahan dari Empoli akan membantu Juventus ke depannya. Saya optimistis,” tutur dia lagi. 

Ini kali kedua Juventus gagal menang dalam dua pekan pertama Liga Italia 2021-2022. 

Sebelumnya, Paulo Dybala dkk ditahan imbang Udinese 2-2, Minggu (22/8/2021). 

Baca Juga: Karena Satu Alasan, Thomas Mueller Masih Impikan Duet Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo di PSG

Allegri mengatakan PR Juventus adalah menguatkan kesolidan tim. 

Juventus butuh lebih solid. Dua hasil minor ini akan membantu. Kami punya tim yang kuat dan perlahan tetapi pasti akan terlihat,” ucap Allegri. 

“Empoli banyak meninggalkan lubang di sayap mereka, tetapi Juventus bermain buruk karena kesalahan-kesalahan teknis.” 

“Ketimbang harus mengendalikan setiap laga, Juventus harus tetap tenang dan sadar kalau bisa mengubah keadaan,” ujar Allegri melanjutkan.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Goal International

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X