Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Soal Kontrak Baru Franck Kessie, AC Milan Diminta Tidak Gegabah

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 5 September 2021 | 23:45 WIB
Gelandang AC Milan, Franck Kessie, merayakan gol yang dicetaknya pada laga melawan Lazio di pekan ke-32 Liga Italia, Sabtu (13/4/2019) di San Siro.
TWITTER.COM/ACMILAN
Gelandang AC Milan, Franck Kessie, merayakan gol yang dicetaknya pada laga melawan Lazio di pekan ke-32 Liga Italia, Sabtu (13/4/2019) di San Siro.

Massimo Ambrosini, yang turut mengantarkan Milan merengkuh empat gelar scudetto, meminta klubnya tidak gegabah soal perpanjangan kontrak baru Kessie.

Baca Juga: Incar Lutut Lionel Messi, Bek Venezuela yang Kena Kartu Merah Ketahuan Berencana Patahkan Kaki

Ambrosini berharap Milan mengambil langkah nyata untuk menjaga Kessie jika benar-benar tidak kehilangan sang pemain.

"Kessie adalah pemain top dan pasar transfer mengajarkan kita bahwa semakin banyak pemain hebat memilih untuk mencapai akhir kontrak mereka guna memperoleh gaji yang lebih tinggi di klub lain," kata Ambrosini, dikutip BolaSport.com dari La Gazzetta dello Sport.

Pemain AC Milan, Franck Kessie (kanan), merayakan gol ke gawang Sampdoria dalam laga pekan ke-10 Liga Italia 2020-2021 pada Minggu (6/12/2020) waktu setempat atau Senin pukul 02.45 WIB.
TWITTER.COM/ACMILAN
Pemain AC Milan, Franck Kessie (kanan), merayakan gol ke gawang Sampdoria dalam laga pekan ke-10 Liga Italia 2020-2021 pada Minggu (6/12/2020) waktu setempat atau Senin pukul 02.45 WIB.

"Saya tidak tahu berapa banyak dia bisa berharap untuk mendapatkan lebih, kita memasuki ranah pribadi yang saya tidak ketahui."

"Pertanyaannya adalah apakah layak memberikan lebih banyak uang untuk sebuah proyek?"

Baca Juga: Meski Belum Cetak Gol, Dirtek Arsenal Yakin Duo Penyerang The Gunners Bakal Cetak Total 40 Gol

"Bagi saya, jawabannya tentu saja iya."

"Kessie harus mengerti apa keinginan sebenarnya, apakah cinta untuk dedikasi klub dan di mana mereka melakukannya adalah aspek yang dominan atau tidak."


Editor : Beri Bagja
Sumber : football-italia.net, La Gazetta dello Sport

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X