Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jadi Target Geng Kriminal, Cristiano Ronaldo Lakukan Hal Ini

By Ade Jayadireja - Selasa, 7 September 2021 | 12:45 WIB
Cristiano Ronaldo resmi kembali memperkuat klub lamanya, Manchester United.
TWITTER.COM/DQFANSWORLD
Cristiano Ronaldo resmi kembali memperkuat klub lamanya, Manchester United.

BOLASPORT.COM - Seiring keputusan untuk comeback ke Manchester United, Cristiano Ronaldo melakukan tindakan preventif guna melindungi keluarga tercinta dari orang-orang jahat.

Cristiano Ronaldo menciptakan kehebohan jelang penutupan bursa transfer musim panas 2021 dengan memutuskan keluar dari Juventus dan kembali ke Manchester United.

Sosok kelahiran Madeira itu balik ke pelukan Setan Merah setelah 12 tahun meninggalkan Old Trafford.

Bukan fisik saja yang dipersiapkan Ronaldo untuk mengarungi periode kedua bersama United, tetapi juga hal lain di luar lapangan.

Baca Juga: Gelandang Barcelona: Pakai Nomor Punggung Messi Itu Berat, Biar Ansu Fati Saja

Mengingat kota Manchester merupakan daerah rawan kriminal, Ronaldo menyewa jasa tim bodyguard untuk menjaga keluarganya selama 24 jam.

Ditambah lagi, sang superstar Portugal sangat tersohor sehingga berpotensi menjadi sasaran geng kriminal.

"Cristiano telah diperingatkan bahwa sejak dia meninggalkan Manchester pada 2009, wilayah itu telah menjadi magnet bagi geng kriminal. Sekarang dia akan dilihat sebagai target nomor satu mereka," kata seorang sumber seperti dikutip BolaSport.com dari Daily Star.

"Geng-geng kejam ini menjadi semakin keji. Mereka menggeledah rumah dan meneror keluarga pemain."

"Mereka menargetkan properti ketika mereka tahu pemain tidak akan ada di sana dan sering memantau rumah si target selama berminggu-minggu sebelum menerobos masuk."


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Daily Star

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X