Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

AC Milan Kalah akibat Penalti di Ujung Laga, Thomas Lemar Justru yang Handball Duluan ketimbang Kalulu

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 29 September 2021 | 07:45 WIB
Momen terjadinya penalti di menit-menit akhir laga antara AC Milan dan Atletico Madrid akibat handsball Pierre Kalulu.
TWITTER.COM/MILANPOSTS
Momen terjadinya penalti di menit-menit akhir laga antara AC Milan dan Atletico Madrid akibat handsball Pierre Kalulu.

Di akhir pertandingan, gelandang Milan, Sandro Tonali, turut menumpahkan kekesalannya terhadap kinerja wasit Cuneyt Cakir.

Sandro Tonali mengeklaim telah melihat cukup dekat untuk menentukan urutan insiden yang terjadi antara Kalulu dan Lemar.

Baca Juga: The Citizens 2 Kali Kena Tiang, Trio MNM Mlempem, PSG Pecah Kebuntuan Lewat Gelandang Bertahan di Babak I

Dalam tayangan ulang dengan sudut pandang lain, justru tampak Lemar yang melakukan handsball lebih dulu ketimbang Kalulu.

"Saya berada di dekat mereka saat insiden dan saya melihat sentuhan Lemar terlebih dahulu," kata Tonali, dikutip BolaSport.com dari Sportmediaset.

"Sepintas, saya pikir sentuhan Lemar terjadi sebelum Kalulu, saya ingin melihatnya sekali lagi di TV."

"Namun, semua telah terjadi dan kami tidak bisa kembali lagi," ujar Tonali melanjutkan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : sportmediaset.it, sempremilan.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X