Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Untuk Timnas Indonesia, Egy Maulana Vikri Tak Dapat Privilege dari Klub Seperti Witan Sulaeman

By Bagas Reza Murti - Senin, 4 Oktober 2021 | 18:40 WIB
Egy Maulana Vikri gabung FK Senica
Instagram FK Senica
Egy Maulana Vikri gabung FK Senica

BOLASPORT.COM - Dua winger timnas Indonesia, Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman mendapat ijin berbeda dari klubnya di Eropa untuk membela timnas Indonesia pada Oktober ini.

Dua pemain Indonesia di Eropa, Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman dipastikan turut ambil bagian pada agenda internasional bersama timnas Indonesia pada Oktober 2021 kali ini.

Klub Egy dan Witan sudah mengijinkan pemainnya bergabung dengan pasukan Shin Tae-yong.

Namun ada satu perbedaan mencolok dari sikap FK Senica sebagai klub Egy dan Lechia Gdansk sebagai klub Witan.

Lechia Gdansk telah mengonfirmasi akan melepas Witan Sulaeman setidaknya satu bulan ke depan.

Baca Juga: Pekan Manis Natanael Siringoringo, Masuk Best XI Piala Malaysia hingga Dijanjikan Perpanjangan Kontrak Kelantan FC

Selain bergabung ke timnas Indonesia senior untuk laga melawan Taiwan, Witan Sulaeman juga dipersiapkan untuk Kualifikasi Piala Asia U-23 2022 di Tajikistan.

Buat timnas Indonesia, Witan Sulaeman memiliki "privilege" bisa tampil untuk timnas senior dan timnas u-23 Indonesia sepanjang Oktober 2021 ini.

Di Lechia Gdansk sendiri, Witan lebih sering tampil bersama tim xadangannya, yakni Lechia Gdansk II.

Witan Sulaeman baru sekali membela tim utama Lechia Gdansk, itupun dalam laga ujicoba.

Babak Kualifikasi Piala Asia U-23 2022 akan dilaksanakan pada 27 dan 30 Oktober 2021, Indonesia bakal melawan China dan Australia.

Sedangkan klub Egy, FK Senica hanya mengijinkan pemainnya gabung timnas Indonesia hanya untuk laga melawan Taiwan dalam ajang play-off Kualifikasi Piala Asia 2023 pada 7 dan 11 Oktober 2021.

"Egy hanya bergabung untuk play-off Piala Asia," ucap direktur teknik FK Senica, David Balda dikutip dari akun resmi FK Senica Indonesia (3/10/2021).

Baca Juga: Legenda Timnas Inggris Sebut Spurs Seharusnya Membiarkan Harry Kane Pergi

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by FK SENICA INDONESIA ???????? (@fksenica_indonesia)

"Tidak dengan Kualifikasi Piala Asia U-23," tegasnya.

Egy Maulana masih berusia 21 tahun sehingga masih bisa memperkuat timnas U-23 Indonesia di Kualifikasi.

Aturan menyebut bila pemain yang bisa memperkuat sebuah tim di Kualifikasi Piala Asia 2023 adalah kelahiran di atas Januari 1999.

Kemungkinan FK Senica tak melepas Egy ke ajang Kualifikasi Piala Asia U-23 2022 adalah karena ajang tersebut bukan termasuk jeda internasional di kalender FIFA.

Tak cuma itu, tenaga Egy Maulana Vikri juga dibutuhkan demi bersaing di Liga Slovakia maupun Piala Slovakia.

Sejauh ini, Egy Maulana Vikri telah 6 kali tampil di FK Senica pada musim 2021-2022 dengan sumbangan 2 assist di semua ajang.

Baca Juga: Hasil Liga 2 - PSCS Cilacap Sukses Kalahkan AHHA PS Pati FC

Witan Sulaeman sudah tiba di pemusatan latihan timnas Indonesia di Dubai, Uni Emirat Arab, Kamis (20/5/2021).
pssi.org
Witan Sulaeman sudah tiba di pemusatan latihan timnas Indonesia di Dubai, Uni Emirat Arab, Kamis (20/5/2021).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Instagram, Lechia.pl

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X