Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tiga Sosok Baru di Timnas Indonesia Akhirnya Tiba, Semakin Siap Lawan Taiwan

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 5 Oktober 2021 | 06:15 WIB
Skuat timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong dalam acara pelepasan timnas Indonesia di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, 3 Oktober 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong dalam acara pelepasan timnas Indonesia di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, 3 Oktober 2021.

“Mereka sudah datang,” kata Nova Arianto.

Sementara itu, skuad timnas Indonesia semakin siap menghadapi Taiwan.

Hanya saja, masih ada satu pemain yang belum juga bergabung di Thailand.

Baca Juga: Debut dan Cetak Assist dalam 7 Menit, Gelandang Asing PSM Tuai Pujian

Sosok tersebut adalah Witan Sulaeman yang kini membela klub asal Polandia, Lechia Gdansk.

Nova Arianto berharap Witan Sulaeman bisa segera bergabung ke timnas Indonesia.

“Tinggal Witan Sulaeman saja yang belum datang dan nanti di update lagi,” ucap Nova Arianto.

Baca Juga: Manchester City Petik 1 Poin, Phil Foden Hobi Banget Bobol Gawang Liverpool

Nova Arianto mengatakan bahwa kekuatan timnas Indonesia hanya diisi oleh 29 orang untuk lawan Taiwan.

Sebelumnya ada bek Arema FC, Johan Alfarizi, yang sempat dipanggil namun dipulangkan karena sakit.

“Tidak ada pemain pengganti jadi tetap 29 orang saja,” tutup Nova Arianto.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X