Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ada yang Salah dengan Komposisi Lini Tengah Man United saat Dibantai Liverpool

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Senin, 25 Oktober 2021 | 19:30 WIB
Playmaker Manchester United, Bruno Fernandes, diapit dua pemain Liverpool, James Milner dan Roberto Firmino pada laga pekan ke-9 Liga Inggris 2021-2022.
TWITTER.COM/MANUTD
Playmaker Manchester United, Bruno Fernandes, diapit dua pemain Liverpool, James Milner dan Roberto Firmino pada laga pekan ke-9 Liga Inggris 2021-2022.

Baca Juga: Man United Hancur Lebur di Tangan Liverpool, Prediksi Scholes Terbukti Benar, Ucapan Keane Tinggal Tunggu Waktu

Armada Solskjaer tak berdaya menghadapi gempuran pemain Liverpool meski telah memasang Mason Greenwood, Bruno Fernandes, Marcus Rashford, dan Cristiano Ronaldo sejak menit awal.

Namun, yang menjadi sorotan adalah pemilihan pemain di lini tengah.

Solskjaer kembali memercayai duet Fred dan Scott McTominay di tengah, berada di belakang Bruno Fernandes.

Duet Fred dan Scott McTominay tercatat telah tercipta sejak menit awal sebanyak lima kali di Liga Inggris musim ini, termasuk laga melawan Liverpool.

Baca Juga: Man United Klub Besar, Tidak Seharusnya Diisi Para Pelatih Magang

Anehnya, Fred dan McTominay tetap dimainkan hingga 90 menit meski Man United hancur lebur dan kalah dominan dari Liverpool.

Paul Pogba, yang telah mengemas 7 assist di Liga Inggris, justru baru bermain di awal babak kedua menggantikan Mason Greenwood.

Tiga pemain Manchester United tampak meratapi gol-gol Liverpool yang bersarang ke gawang David de Gea.
TWITTER.COM/GOALOO_SPORTS
Tiga pemain Manchester United tampak meratapi gol-gol Liverpool yang bersarang ke gawang David de Gea.

Namun, Paul Pogba hanya bermain sebentar setelah mendapatkan kartu merah langsung usai dianggap melakukan pelanggaran keras terhadap Naby Keita pada menit ke-60.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : metro.co.uk, Sky Sports, Transfermarkt.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X