Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Barcelona Mau Menang? Para Pemain Harus Merasa Bahagia Dulu!

By Lariza Oky Adisty - Sabtu, 30 Oktober 2021 | 12:45 WIB
Momen kebersamaan Joan Laporta dan Sergi Barjuan.
TWITTER.COM/PLAYSPORCOM
Momen kebersamaan Joan Laporta dan Sergi Barjuan.

BOLASPORT.COM - Pelatih interim Barcelona, Sergi Barjuan, mengatakan timnya butuh kembali merasakan kebahagiaan saat bermain di lapangan. 

Diberitakan BolaSport.com sebelumnya, Barcelona memecat Ronald Koeman pada Kamis (28/10/2021). 

Keputusan Barcelona itu diumumkan via akun Twitter resmi mereka, @FCBarcelona, Kamis pukul 05.19 WIB. 

Barcelona sudah membebastugaskan Ronald Koeman dari jabatan sebagai pelatih,” demikian bunyi cuitan akun resmi Blaugrana tersebut. 

Ronald Koeman dipecat usai Barcelona kalah 0-1 dari Rayo Vallecano. 

Hasil itu melengkapi pencapaian di bawah standar Barcelona tersebut sepanjang musim 2021-2022. 

Barcelona kini ditangani oleh Sergi Barjuan, pelatih tim junior klub, sementara manajemen klub mencari pelatih baru. 

Sergi Barjuan akan mendampingi Memphis Depay dkk pada laga versus Alaves, Minggu (31/10/2021) di Camp Nou.

Baca Juga: Al-Sadd Mulai Gerah dengan Rumor Xavi ke Barcelona, Pasang Badan dan Rilis Bantahan

Barjuan mengatakan salah satu prioritasnya adalah mengembalikan kebahagiaan para pemainnya di lapangan hijau. 

“Skuad ini butuh kebahagiaan. Mereka harus kembali bermain sepak bola dengan perasaan senang,” kata Barjuan, dikutip BolaSport.com dari Marca. 

Baca Juga: Barcelona Vs Deportivo Alaves - Penerus Lionel Messi Masih Cedera, Bocah Nakal Siap Turun ke Lapangan

“Para pemain Barcelona sudah menunjukkan kelas mereka dan mereka juga tahu cara mengatasi tekanan.”

“Kami sekarang harus menang melawan Alaves. Persaingan di Liga Spanyol masih terbuka. Kami tidak boleh kalah di kandang.” 

Barjuan pun tidak akan ragu untuk melakukan perubahan susunan pemain jika dibutuhkan. 

Baca Juga: Presiden Barcelona Tahu Keinginan Xavi soal Barcelona

“Semua yang mengenal saya tahu saya ingin menjadi pemenang. Kalau para pemain tak berubah, cepat atau lambat kami harus mengubah situasi.” 

“Saya akan membuat perubahan jika memang itu untuk kebaikan tim,” tutur dia lagi. 

Barcelona saat ini menduduki peringkat kesembilan dengan 15 poin dari 9 partai.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Marca

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X