Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Keluarkan Uang Rp 84 Miliar, Liga 1 Musim Depan Pakai VAR dan Uji Coba Akhir Musim Ini

By Wila Wildayanti - Sabtu, 30 Oktober 2021 | 12:30 WIB
Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita saat menemui awak media di Kantor PT LIB, Menara Mandiri, Jakarta Selatan, Jumat (29/10/2021).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita saat menemui awak media di Kantor PT LIB, Menara Mandiri, Jakarta Selatan, Jumat (29/10/2021).

Baca Juga: PT LIB Rencanakan Liga 1 2021 Berakhir dalam Lima Seri, Ini Alasannya

Menurutnya uji coba akan dijalani pada akhir musim 2021/2022 ini.

Walaupun untuk penggunaannya pasti akan dilakukan pada Liga 1 tahun depan.

VAR dipergunakannya mesti musim depan. Tapi saya berharap di akhir musim ini bisa diujicobakan, tuturnya.

Baca Juga: Bukan Faktor Sepak Bola, Ini yang Buat Lionel Messi Butuh Waktu Adaptasi di PSG

“Wasit pasti akan diseleksi, saya maunya seluruh wasit ikut pelatihan dan seleksi untuk bisa memegang lisensi VAR, nanti secara sistem pasti akan terseleksi otomatif.”

Sementara itu, Lukita pun mengatakan bahwa untuk pembelian VAR ini bukan harga yang mudah.

Menurutnya untuk beli satu set saja pihaknya bisa merogoh kocek hingga 6 juta dolar AS atau setara dengan Rp 84 miliar.

Untuk itu, agar peralatan canggih itu dapat diterapkan dengan baik, PSSI dan PT LIB pun berencana mempersiapkan dengan baik.

Baca Juga: Barcelona Vs Deportivo Alaves - Penerus Lionel Messi Masih Cedera, Bocah Nakal Siap Turun ke Lapangan

Apalagi diketahui, banyaknya kontroversial keputusan wasit pada Liga 1 musim ini.

Hal itu membuat PSSI dan PT LIB kembali merencanakan untuk menggunakan VAR agar sepak bola Indonesia pun semakin bagus ke depannya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X