Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Eden Hazard Ingin Pergi dari Real Madrid, Carlo Ancelotti Buka Pintu Lebar-lebar

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 30 Oktober 2021 | 18:45 WIB
Carlo Ancelotti mengaku membuka pintu lebar-lebar untuk Eden Hazard yang dikabarkan ingin segera pergi dari Real Madrid.
TWITTER.COM/TRANSFERNEWSCEN
Carlo Ancelotti mengaku membuka pintu lebar-lebar untuk Eden Hazard yang dikabarkan ingin segera pergi dari Real Madrid.

Dari pihak Hazard sendiri, dia juga ingin segera pergi dari Santiago Bernabeu agar mendapatkan menit bermain.

Rumor soal kepergian Hazard itu pun terdengar sampai ke telinga pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti.

Dalam konferensi pers jelang pertandingan antara Real Madrid dan Elche pada Sabtu (30/10/2021) waktu setempat atau pukul 19.00 WIB, Ancelotti menanggapi pertanyaan yang disampaikan media.

Baca Juga: Italia Vs Belgia - Romelu Lukaku dan Eden Hazard Cedera, Setan Merah Tampil Pincang

Ancelotti menyebut kalau dirinya membuka pintu lebar-lebar bagi siapa pun pemain Real Madrid yang ingin hengkang.

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, tampak kecewa usai timnya takluk 1-2 dari Espanyol.
TWITTER.COM/WAZUPNAIJA
Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, tampak kecewa usai timnya takluk 1-2 dari Espanyol.

Pelatih asal Italia itu mengaku kalau dirinya tidak pernah menahan pemain yang dia latih untuk pergi ke klub lain.

"Saya tidak pernah dalam karier kepelatihan saya memaksa seorang pemain yang ingin pergi untuk tinggal di klub," kata Ancelotti.

"Menurut pendapat pribadi saya, tidak ada pertanyaan tentang itu. Jika seorang pemain ingin pergi, dia akan pergi. Tidak ada banyak keraguan tentang ini," tutur Ancelotti mengakhiri.

Hazard memang dikabarkan akan segera pergi dari Real Madrid pada bursa transfer Januari 2022.

Baca Juga: Kalimat Misterius Eden Hazard yang Bikin Kylian Mbappe Nyengir

Akan tetapi, belum ada kabar lebih lanjut klub mana yang akan mau menampung mantan penyerang Chelsea dan Lille itu.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Marca

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X