Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tak Jadi Dipecat Man United, Ole Gunnar Solskjaer Rupanya Dapat Dukungan dari Para Pemain

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 30 Oktober 2021 | 20:00 WIB
Ole Gunnar Solskjaer rupanya mendapat dukungan dari para pemainnya yang membuat dirinya tidak jadi dipecat Manchester United.
MANUTD.COM
Ole Gunnar Solskjaer rupanya mendapat dukungan dari para pemainnya yang membuat dirinya tidak jadi dipecat Manchester United.

Akan tetapi, keputusan yang keluar dari dewan Manchester United justru bisa dibilang mengejutkan.

Baca Juga: Isi SMS Pemain Manchester United ke Ed Woodward Usai Kalah dari Liverpool

Manchester United memutuskan untuk tetap mempertahankan Solskjaer sebagai pelatih dan memberinya kesempatan kedua.

Pelatih asal Norwegia itu mendapatkan kesempatan untuk memperbaiki performa Harry Maguire dkk dalam dua laga ke depan.

Keputusan dewan Manchester United itu jelas membuat sejumlah pendukung kecewa.

Ole Gunnar Solskjaer mendapatkan 'perlindungan' dari Sir Alex Ferguson di tengah nasibnya sebagai pelatih Manchester United yang berada di ujung tanduk.
TWITTER.COM/433
Ole Gunnar Solskjaer mendapatkan 'perlindungan' dari Sir Alex Ferguson di tengah nasibnya sebagai pelatih Manchester United yang berada di ujung tanduk.

Namun, di balik keputusan tersebut, rupanya ada peran para pemain Manchester United.

Dalam sebuah laporan yang dilansir BolaSport.com dari ESPN, para pemain Manchester United disebut-sebut mengirimkan pesan kepada vice chief Ed Woodward.

Baca Juga: Pep Guardiola: Ole Gunnar Solskjaer Sedang Hadapi Tekanan Dobel di Man United

Para pemain yang mengirimkan pesan tersebut meminta kepada Woodward untuk tidak memecat Solskjaer.

Tak hanya itu, para pemain juga diduga mengakui kalau performa buruk Manchester United adalah kesalahan mereka juga.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : ESPN

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X