Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSG Murka Lihat Lionel Messi Jalani Klausul Kontrak Istimewa

By Rebiyyah Salasah - Senin, 8 November 2021 | 16:20 WIB
Lionel Messi mencetak gol debut saat PSG mengalahkan Manchester City 2-0 dalam laga lanjutan fase grup A Liga Champions musim 2021-2022, di Stadion Parc des Princes, Rabu (29/9/2021) pukul 02.00 WIB.
Z VOETBAL
Lionel Messi mencetak gol debut saat PSG mengalahkan Manchester City 2-0 dalam laga lanjutan fase grup A Liga Champions musim 2021-2022, di Stadion Parc des Princes, Rabu (29/9/2021) pukul 02.00 WIB.

Leonardo enggan membiarkan Messi kembali ke tanah kelahiran untuk jeda internasional pada November 2021. 

Baca Juga: TV Portugal Bikin Geger, Sebut France Football Sudah Kabari Lionel Messi sebagai Pemenang Ballon d'Or 2021

Pasalnya, Messi sedang berada dalam kondisi cedera lutut yang membuat sang kapten timnas Argentina sempat melewatkan dua pertandingan terakhir PSG. 

"Kami tidak setuju untuk membiarkan seorang pemain pergi melalui seleksi yang bagi kami, tidak dalam kondisi fisik atau yang sedang dalam fase rehabilitasi," kata Leonardo, dikutip BolaSport.com dari Mirror. 

"Hal ini tidak logis dan situasi seperti ini layak mendapatkan kesepakatan nyata dengan FIFA," ujar Leonardo lagi. 

Hal yang memperburuk keadaan bagi PSG, Messi bergabung dengan rekan senegaranya, Leandro Paredes. 

Padahal, Paredes juga telah absen memperkuat PSG sejak pertengahan Oktober 2021 karena cedera paha.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : TyC Sports, Mirror

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X