Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kode Keras, Shin Tae-yong Bakal Dievaluasi Jika Gagal di Piala AFF 2020

By Wila Wildayanti - Kamis, 11 November 2021 | 06:30 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (tengah), sedang memberikan arahan kepada para pemainnya di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 10 November 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (tengah), sedang memberikan arahan kepada para pemainnya di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 10 November 2021.

BOLASPORT.COM - Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan menegaskan bahwa pihaknya akan mengevaluasi kinerja pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong seusai tampil di Piala AFF 2020.

Mochamad Iriawan mengatakan dari Komite Eksekutif (Exco) PSSI dan Direktur Teknik akan mengevaluasi kenerja Shin Tae-yong nantinya.

Hal ini dilakukan karena sejak awal Shin Tae-yong memang ditargetkan untuk bisa membawa gelar juara Piala AFF 2020.

Baca Juga: Tanpa Mino Raiola, Alessio Romagnoli dan AC Milan Gelar Negosiasi Kontrak Baru

Seperti diketahui, hal ini sudah diungkapkan sejak pertama kali Shin Tae-yong ditunjuk sebagai pelatih timans Indonesia pada Desember 2019 lalu.

Bahkan sampai beberapa waktu lalu PSSI mengatakan bahwa pada Piala AFF 2020 ini, Pratama Arhan dan kawan-kawan ditargetkan untuk bisa membawa gelar tersebut.

Baca Juga: Pengakuan Joan Mir Usai Gagal Pertahankan Gelar Juara Dunia MotoGP

Untuk itu, PSSI menegaskan bahwa masa depan Shin Tae-yong juga tergantung pada penampilan di Piala AFF 2020 nanti.

Walaupun sebelumnya PSSI juga memberi sentilan keras pada saat timnas Indonesia main di babak Kualifikasi Piala Asia 2023.

Baca Juga: Hal Ini yang Buat Elkan Baggott Lebih Terkesan Indonesia Dibanding Inggris

Saat itu, apabila timnas Indonesia gagal melawan Taiwan dalam babak play-off Kualifikasi Piala Asia 2023 maka nasib Shin Tae-yong akan diakhiri lebih cepat.

Tetapi ternyata, meski timnas Indonesia Shin berhasil membawa perubahan untuk performa skuad Garuda.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X