Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Juventus Tak Dianggap, Hanya Ada 3 Tim yang Layak Raih Scudetto

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 14 November 2021 | 23:40 WIB
Mantan pelatih timnas Italia, Marcello Lippi, tidak menganggap Juventus sebagai calon kuat juara Liga Italia 2021-2022, tetapi hanya ada 3 tim yang layak meraih scudetto.
TWITTER.COM/SQUAWKA
Mantan pelatih timnas Italia, Marcello Lippi, tidak menganggap Juventus sebagai calon kuat juara Liga Italia 2021-2022, tetapi hanya ada 3 tim yang layak meraih scudetto.

Pelatih asal Italia tersebut melihat Juventus bakal berada di posisi papan tengah.

Baca Juga: Dilatih Jose Mourinho, Tammy Abraham Ngaku Disuruh Jadi Seperti Monster

I Bianconeri dinilai lebih fokus untuk memenangi Liga Champions 2021-2022.

Seperti diketahui, Juventus saat ini tercecer di peringkat kedelapan klasemen Liga Italia dengan perolehan 18 poin dari 12 pertandingan.

Fabian Ruiz tampil dalam laga Napoli kontra Cagliari pada pekan keenam Liga Italia 2021-2022.
TWITTER.COM/SSCNAPOLI
Fabian Ruiz tampil dalam laga Napoli kontra Cagliari pada pekan keenam Liga Italia 2021-2022.

"Milan dan Napoli memiliki awal yang fantastis musim ini, tetapi mereka juga harus mengingat Inter," kata Lippi, dikutip BolaSport.com dari Sky Sport Italia.

"Saya tidak tahu tentang Juventus, mereka mungkin telah mempertimbangkan situasinya dan memutuskan untuk fokus pada Liga Champions."

"Jika itu yang mereka lakukan, maka saya yakin Juventus akan lebih dari sekadar senang untuk menempati posisi ketujuh di Serie A asalkan bisa mendapatkan trofi Liga Champions," ujar Lippi melanjutkan.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : football-italia.net, Sky Sport Italia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X