Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Laga Kontra Persik Jadi Penentu Nasib Wander Luiz dan Castillion di Persib?

By Ibnu Shiddiq NF - Minggu, 12 Desember 2021 | 13:00 WIB
Striker Persib Bandung, Geoffrey Castillion (kanan), sedang menguasai bola dalam laga pekan ketiga Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 18 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Striker Persib Bandung, Geoffrey Castillion (kanan), sedang menguasai bola dalam laga pekan ketiga Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 18 September 2021.

Menyikapi rumor bahwa laga kontra Persik jadi laga terakhir Wander Luiz dan Castillion, pelatih Persib Robert Rene Alberts tak menyanggahnya, namun tidak juga membenarkan.

Kendati demikian, nakhoda asal Belanda ini mengakui perfoma kedua anak asuhnya belum maksimal.

"Kita semua tahu, saat bermain untuk Persib, tentu ada tanggung jawab yang harus dipikul," kata Alberts.

"Di musim lalu, kami memulai musim dengan baik. Kedua striker kami memulai dengan persiapan yang bagus dan mereka mampu mencetak gol dan salah satunya menjadi top skorer, kami tidak terkalahkan di tiga laga," kata dia lagi.

Baca Juga: Tutup Putaran Pertama, Persib Bandung Wajib Amankan 3 Poin dari Persik

Robert melanjutkan, Persib merupakan tim dengan produktivitas gol tinggi di Liga 1 2020.

Namun, dari keseluruhan gol tidak banyak yang lahir dari kaki para strikernya.

"Tetapi yang menjadi kekecewaan bagi diri kami adalah meskipun sempat menjadi tim paling banyak mencetak gol sebelum dikejar Persebaya, tapi kami tidak cukup banyak menghasilkan gol dari kedua striker," ujar

"Jadi, kami harus mengatasi itu dan membenahinya ketika paruh kedua dimulai," imbuh dia.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X