Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Greg Nwokolo Resmi Kembali Menjadi Bagian Madura United

By Arif Setiawan - Minggu, 19 Desember 2021 | 16:15 WIB
Greg Nwokolo bersama skuad Madura United saat tiba di Johor Bahru, Malaysia, Minggu (19/1/2020).
INSTAGRAM.COM/MADURAUNITED.FC
Greg Nwokolo bersama skuad Madura United saat tiba di Johor Bahru, Malaysia, Minggu (19/1/2020).

BOLASPORT.COM - Sempat berstatus tanpa klub, Greg Nwokolo resmi kembali menjadi bagian dari klub Liga 1 2021, Madura United.

Seperti yang diketahui, Madura United bukanlah klub baru bagi Greg Nwokolo.

Setidaknya, sudah sejak 2017 silam Grek berseragam Madura United.

Hanya saja, Greg dan Madura United sempat berpisah pada tahun lalu.

Pemain berposisi sebagai penyerang itu memutuskan mengundurkan diri pada bulan September 2020 akibat tak adanya kompetisi.

Baca Juga: Tiga Tuntutan Suporter Terpenuhi, PSS Sleman Depak Dejan Antonic

Namun, sekarang Greg dipastikan kembali menjadi bagian dari Madura United.

Hal tersebut diumumkan langsung oleh pihak Madura United lewat akun instagram resmi klub, pada Minggu (19/12/2021).

"Sejak Covid-19 mulai menyebar di Indonesia pada Maret 2020, kompetisi sepak bola Indonesia sempat vakum," tulis Madura United, dilansir BolaSport.com dari instagram resmi klub.

Baca Juga: Timnas Indonesia Diyakini Menang Tipis atas Malaysia Lewat Gol Witan Sulaeman

"Meski ada turnamen dan beberapa pertandingan ekshibisi, Greg Nwokolo mantap untuk tetap menunggu waktu kembali ke Madura United tanpa memilih satupun tim labuhan sementara."

"Welcome back Greg," tutupnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Madura United FC (@maduraunited.fc)

 

Hadirnya Greg tentu menjadi kabar baik untuk Madura United.

Baca Juga: Paham Kemungkinan Kamboja Akan Bermain Bertahan, Pelatih Vietnam Cari Solusi Jika Lawan Main Parkir Bus

Pasalnya, pemain berusia 35 tahun itu sebelumnya mampu tampil ciamik dengan segala kontribusinya untuk tim.

Dilansir BolaSport.com dari transfermarkt selama empat musim di Madura United, Greg bermain sebanyak 82 kali.

Dari 82 penampilan, pemain naturalisasi asal Nigeria ini mengoleksi 24 gol da 20 asisst.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Instagram/@maduraunited.fc

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
37
68
4
Juventus
37
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X