Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Nekat Bermain dengan Jari Patah, Kai Havertz Dipuji Thomas Tuchel

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Kamis, 6 Januari 2022 | 13:00 WIB
Kai Havertz mengalami patah jari setelah cetak gol Chelsea ke gawang Tottenham Hotspur di leg 1 semifinal Piala Liga Inggris (5/1/2022).
TWITTER.COM/QWAMEINSYDE2
Kai Havertz mengalami patah jari setelah cetak gol Chelsea ke gawang Tottenham Hotspur di leg 1 semifinal Piala Liga Inggris (5/1/2022).

Marcos Alonso lalu adu sprint dengan Emerson dan mengirimkan umpan ke Kai Havertz yang berada di kotak penalti.

Baca Juga: Ironis! Jadi Kapten Manchester United, Rekor Cristiano Ronaldo Dihancurkan Teman Sendiri

Kai Havertz lantas melepaskan tendangan kaki kiri menyusur tanah yang sempat mengenai kaki Davinson Sanchez.

Bola sepakan Kai Havertz pun tetap masuk ke gawang Spurs yang membuahkan gol.

Usai membobol gawang Tottenham Hotspur, Kai Havertz terpelanting ke tanah karena menabrak kiper Hugo Lloris.

Momen Thomas Partey (kiri) mengejar Kai Havertz dalam sebuah laga pramusim antara Arsenal melawan Chelsea.
TWITTER.COM/CFCBLUES_COM
Momen Thomas Partey (kiri) mengejar Kai Havertz dalam sebuah laga pramusim antara Arsenal melawan Chelsea.

Insiden tersebut hingga menyebabkan cedera pada jari kelingking Kai Havertz.

Kai Havertz sempat mendapatkan perawatan tim medis dan kembali masuk ke lapangan sembari memakai perban di jari.

Havertz tampil dengan kondisi jari patah selama satu babak sebelum ditarik keluar oleh pelatih Chelsea, Thomas Tuchel.

Baca Juga: Manchester United Keok, Cristiano Ronaldo Frustasi: Tendang Bola ke Langit hingga Acuhkan Fan Cilik


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : chelseafc.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X