Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Real Madrid Juara Piala Super Spanyol 2021-2022, Carlo Ancelotti Seret Nama Cristiano Ronaldo

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Senin, 17 Januari 2022 | 17:15 WIB
Cristiano Ronaldo dan Carlo Ancelotti melakukan selebrasi saat sama-sama di Real Madrid.
TWITTER.COM/PLAYERSSAYINGS
Cristiano Ronaldo dan Carlo Ancelotti melakukan selebrasi saat sama-sama di Real Madrid.

Sebelumnya, Carlo Ancelotti telah merengkuh 4 gelar bareng Real Madrid pada periode pertama, yakni tahun 2013 hingga 2015.

Pada periode pertamanya, Carlo Ancelotti sukses memenangi gelar Copa del Rey, Liga Spanyol, Liga Champions, Piala Super Eropa, dan Piala Dunia Antarklub.

Don Carlo, sapaan akrab Carlo Ancelotti, total telah mengoleksi 5 gelar bersama Real Madrid.

Baca Juga: Sambil Singgung Barcelona, Ini Ungkapan Philippe Coutinho Usai Lakukan Debut Manis dengan Aston Villa

Ancelotti pun menyoroti perbedaan cukup signifikan antara gelar yang diraihnya pada periode pertama dan keduanya.

Menurut Ancelotti, kualitas Real Madrid pada periode keduanya sedikit berbeda karena tidak adanya sosok Cristiano Ronaldo.

Momen Cristiano Ronaldo dan Thibaut Courtois saling bertemu di Liga Spanyol.
TWITTER.COM/TIMELINECR7
Momen Cristiano Ronaldo dan Thibaut Courtois saling bertemu di Liga Spanyol.

Kendati demikian, Ancelotti menyebut bahwa ketiadaan Cristiano Ronaldo sedikit tertutupi dengan adanya dua pemain muda berbakat Real Madrid.

Kedua pemain yang dimaksud oleh Ancelotti adalah dua penyerang asal Brasil, Vinicius Junior dan Rodrygo.

Baca Juga: Man United Harus Tahu, Bruno Fernandes Tampil Apik Tanpa Cristiano Ronaldo

"Ini adalah dua periode yang berbeda, namun hal yang tetap sama adalah kualitas tim," kata Ancelotti dikutip BolaSport.com dari laman resmi Real Madrid.

"Pondasi tim hampir sama. Cristiano tidak ada di sini sekarang, tapi kami punya Vinicius Junior dan Rodrygo, yang masih muda dan bermain sangat baik."

"Kami bermain sedikit berbeda sekarang dibandingkan saat tugas pertama saya di sini."

"Namun, tingkat kebanggaan selalu tinggi," ujar juru taktik berkebangsaan Italia tersebut melanjutkan.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Realmadrid.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X