Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persija Vs Persebaya - Ajang Balas Dendam dan Rindu Kemenangan

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 14 Februari 2022 | 09:30 WIB
Persebaya Surabaya vs Bhayangkara FC pada laga pekan ke-20 Liga 1 2021-2022 di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Bali, Selasa (18/1/2022)
ligaindonesiabaru.com
Persebaya Surabaya vs Bhayangkara FC pada laga pekan ke-20 Liga 1 2021-2022 di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Bali, Selasa (18/1/2022)

Dari lima pertandingan terakhir, Persebaya Surabaya mencatatkan tiga kemenangan dan dua hasil imbang bila bertemu Persija Jakarta.

Baca Juga: Tidak Perlu Waktu Lama, Pemain Muda Indonesia Mulai Dipercaya Tampil di Eropa

Tentu saja dalam laga pukul 20.45 WIB nanti ada dua misi bagi Persija Jakarta melawan Persebaya Surabaya yakni balas dendam dan mematahkan rekor buruk tersebut.

"Kekalahan terakhir kami terjadi karena ada salah komunikasi antar pemain ya."

"Dan itu juga kami tahu bahwa saat itu kami sedang bermain bagus karena kami bisa mengimbangi dan melawan Persebaya Surabaya dengan baik," ucap pelatih kiper Persija Jakarta, Ahmad Fauzi.

Baca Juga: Gol Tendangan Bebas Mematikan Saddil Ramdani Gagal Selamatkan Sabah FC dari Kekalahan Lawan Kelantan FC

Dari kubu Persebaya Surabaya, pertandingan melawan Persija Jakarta menjadikan hasrat untuk meraih kemenangan kembali.

Seperti yang diketahui, Persebaya Surabaya belum merasakan kemenangan dalam tiga pertandingan terakhir di Liga 1 2021/2022.

Ketiga laga itu saat melawan Persela Lamongan, Persipura Jayapura, dan PSIS Semarang.

Baca Juga: Alasan Juergen Klopp Pilih Sadio Mane Ketimbang Luis Diaz Lawan Burnley


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X