Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bintang Bayern Muenchen Dituduh Melakukan Kekejaman ke Hewan

By Ivan Rahardianto - Senin, 14 Februari 2022 | 18:00 WIB
Pemain Bayern Muenchen, Thomas Mueller, merayakan gol ke gawang Barcelona dalam matchday ke-6 Grup E Liga Champions 2021-2022 di Allianz Arena, Rabu (8/12/2021) waktu setempat atau Kamis pukul 03.00 WIB.
TWITTER.COM/SPORF
Pemain Bayern Muenchen, Thomas Mueller, merayakan gol ke gawang Barcelona dalam matchday ke-6 Grup E Liga Champions 2021-2022 di Allianz Arena, Rabu (8/12/2021) waktu setempat atau Kamis pukul 03.00 WIB.

BOLASPORT.COM - Bintang Bayern Muenchen, Thomas Mueller, dituduh oleh PETA telah melakukan kekejaman  ke hewan.

Minggu lalu, Kurt Zouma disorot oleh banyak pihak karena tindakannya menyiksa kucing.

Belum reda kasus yang menimpa Zouma, ada lagi pemain sepak bola yang diduga melakukan kekejaman ke hewan.

Pemain tersebut adalah Thomas Mueller.

Menurut kabar yang beredar, Thomas Mueller diduga melakukan tindakan kekejaman ke kudanya sendiri.

Thomas Mueller yang mempunyai peternakan kuda, sedang melakukan tes kepada kudanya, D'Avie,  untuk perisapan musim kawin. 

Namun, saat melakukan tes tersebut, tiba-tiba kudanya terjatuh dan mengalami cedera.  

Baca Juga: Bayern Muenchen Bantai Barcelona, Thomas Mueller Susul Rekor Ronaldo, Messi, dan 5 Pemain Lain

''Sayangnya, kami punya kabar buruk. D'Avie tidak akan tersedia dalam beberapa bulan ke depan," ujar Thomas Muller dilansir BolaSport.com dari Sportbible.

"Ia terpeleset saat percobaan untuk mempersiapkan musim pembiakan dan jatuh secara dramatis,'' katanya menambahkan.

Atas tindakan Thomas Mueller, PETA,  selaku organisasi hak asasi binatang, menuduh Thomas Mueller dan Istrinya, Lisa, memaksa kuda mereka melakukan 'tindakan seks yang tidak alamiah’.

Selain itu, menurut PETA, cedera yang dialami D’avie semestinya bisa dihindari.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Bundesliga - Bayern Muenchen Hancur Lebur, Rekor Buruk 46 Tahun Terulang Lagi

''Sungguh mengerikan bahwa pecinta kuda gadungan memaksa hewan dalam perawatan mereka melakukan tindakan seks yang tidak wajar untuk mendapatkan keuntungan maksimal dari mereka,'' kata Jana Hoger, Juru Bicara PETA, dikutip BolaSport.com dari Sportbible. 

''Cedera yang diderita D'Avie di bawah pengawasan Lisa dan Thomas Mueller dapat dicegah dan seharusnya tidak perlu terjadi,” tutur Jana Horger menambahkan. 

Thomas Mueller dan Lisa diketahui mempunyai peternakan kuda dan menjual sperma beku kuda jantan mereka seharga 200 euro atau sekitar Rp 3,2 juta.    

Baca Juga: Bayern Muenchen Pilih Lepas Beknya ke Rival Domestik ketimbang ke Chelsea


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Sportbible.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X