Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Media Asing Soroti Pratama Arhan Gabung Tokyo Verdy, Salah Satu Prospek Terpanas di Asia Tenggara

By Metta Rahma Melati - Kamis, 17 Februari 2022 | 09:15 WIB
Pratama Arhan resmi diperkenalkan sebagai pemain Tokyo Verdy
Pratama Arhan resmi diperkenalkan sebagai pemain Tokyo Verdy

"Pemain muda terbaik Piala Menpora, pemain muda terbaik Piala AFF 2020 dan sekarang dengan senang hati mengumumkan transfernya ke Tokyo Verdy," tulis Dusan Bogdanovic.

"Salah satu tim tersukses dalam sejarah sepak bola Jepang pada kesepakatan kontrak 2 tahun."

Kepindahan Pratama Arhan ke Tokyo Verdi pun turut menyita perhatian media asing ESPN.

"Pratama Arhan menjadi pemain internasional Indonesia terbaru yang pindah ke luar negeri setelah menyelesaikan kepindahan ke Tokyo Verdy Jepang dari PSIS Semarang," tulis ESPN.

Baca Juga: Punya Kans Sabet Hat-trick Gelar Juara Liga 1, Pelatih Bali United Enggan Berpikir Terlalu Jauh

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by 東京ヴェルディ (@tokyo_verdy)

"Transfer tersebut diumumkan oleh klub J2 League pada hari Rabu dan melihat bek kiri berbakat melanjutkan kemunculannya sebagai salah satu prospek terpanas di Asia Tenggara."

Lebih lanjut ESPN menerangkan bahwa Pratama Arhan tampil menonjol membela timnas Indonesia Piala AFF 2020.

Ia juga dinilai memiliki peran penting bagi timnas Indonesa hingga mencapai final.

Dengan bergabung Pratama Arhan, Tokyo Verdi pertama kali memiliki pemain dari Asia Tenggara.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : espn.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X