Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Liverpool Juara Piala Liga Inggris, Trofi Pertama Menuju Quadruple Musim Ini

By Beri Bagja - Senin, 28 Februari 2022 | 09:15 WIB
Awak Liverpool merayakan gelar Piala Liga Inggris usai menekuk Chelsea pada final di Wembley, 27 Februari 2022.
TWITTER.COM/LFC
Awak Liverpool merayakan gelar Piala Liga Inggris usai menekuk Chelsea pada final di Wembley, 27 Februari 2022.

BOLASPORT.COM - Piala Liga Inggris menjadi trofi pembuka bagi Liverpool untuk menuju misi raih quadruple alias 4 gelar musim ini.

Liverpool sukses mengamankan gelar pertama yang bisa mereka raih musim ini.

Minggu (27/2/2022), armada Juergen Klopp mengalahkan Chelsea pada final Piala Liga Inggris di Wembley, London.

Ajang bernama lain Carabao Cup dimenangkan The Reds melalui adu penalti setelah kedua tim bermain imbang 0-0 sampai akhir.

Eksekusi kiper Chelsea, Kepa Arrizabalaga, yang mengangkasa menjadi penentu kesuksesan Liverpool meraih gelar ke-9.

Jumlah itu merupakan yang terbanyak dalam sejarah Piala Liga.

Baca Juga: Hasil Final Piala Liga Inggris - 4 Gol Dianulir, Liverpool Bekuk Chelsea Lewat Adu Penalti Berujung 11-10

Trofi ini merupakan 1 dari 4 gelar yang berpotensi diraih Liverpool musim ini.

Mohamed Salah cs dapat merampungkan periode 2021-2022 dengan ukiran quadruple mengingat mereka masih bertahan di tiga kompetisi lain.

Liverpool membuntuti Manchester City makin dekat di klasemen Liga Inggris.

Dengan sang pemuncak klasemen, mereka cuma terpaut 6 poin dan memiliki satu partai tabungan.

Eksekusi Kepa Arrizabalaga yang mengangkasa jadi penentu kemenangan Liverpool atas Chelsea di final Piala Liga Inggris 2021-2022.
TWITTER.COM/GOAL
Eksekusi Kepa Arrizabalaga yang mengangkasa jadi penentu kemenangan Liverpool atas Chelsea di final Piala Liga Inggris 2021-2022.

Di Piala FA, Liverpool memasuki ronde kelima atau babak 16 besar dengan lawannya ialah Norwich City (2/3/2022).

Adapun di Liga Champions, mereka bisa dibilang sudah melangkahkan satu kaki di perempat final.

Baca Juga: Mendy Jungkir Balik Mentalkan 6 Tembakan, Kepa Malah Loloskan Lebih Banyak ke Gawang

Kemenangan 2-0 di markas Inter Milan pada leg pertama babak 16 besar menjadi modalnya.

Kalau semua target itu tercapai, Liverpool bakal mencatat prestasi terbaik sepanjang sejarah klub.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Liverpoolfc.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X