Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP Qatar 2022 - Quartararo Dipepet 2 Arah, 4 Honda Sama Bahayanya dengan 8 Ducati

By Wahid Fahrur Annas - Kamis, 3 Maret 2022 | 17:20 WIB
Para penghuni podium MotoGP Americas 2021 (dari kiri ke kanan), Francesco Bagnaia, Marc Marquez, dan Fabio Quartararo, berpose di atas podium di Circuit of the Americas, Austin, Texas, Amerika Serikat, Minggu (3/10/2021) waktu setempat.
TWITTER/MOTOGP
Para penghuni podium MotoGP Americas 2021 (dari kiri ke kanan), Francesco Bagnaia, Marc Marquez, dan Fabio Quartararo, berpose di atas podium di Circuit of the Americas, Austin, Texas, Amerika Serikat, Minggu (3/10/2021) waktu setempat.

"Jika Anda melihat semua pembalap Honda, mereka memiliki ritme yang luar biasa," kata Fabio Quartararo, dilansir BolaSport.com dari Crash.

"Anda lihat saja Pol Espargaro, bagi saya dia pembalap tercepat atau sangat mendekati yang tercepat. Marc juga super cepat."

"Alex Marquez juga super cepat. Lalu Takaaki Nakagami melakukan simulasi balapan yang luar biasa."

"Jadi keempat pembalap Honda sangat cepat, Anda bisa melihat motornya bekerja dengan cara yang berbeda. Soal pembalap, dari luar terlihat cukup hebat," tambahnya.

Baca Juga: MotoGP Qatar 2022 - Harapan Francesco Bagnaia dan Jack Miller Sambut Seri Perdana

Quartararo mengamati bahwa para pembalap Honda kini kuat dalam trail braking. Apakah hal itu membuatnya takut? Dia bilang tidak.

"Itu bukan sesuatu yang hilang dari motor kami, hanya karakteristik motor mereka saja," lanjut pembalap asal Prancis itu.

Quartararo tetap percaya diri. Dia merasa performanya juga menjanjikan dalam tes pramusim terutama pada fase-fase terakhir lomba.

"Dengan ban lama saya bisa melaju dengan kencang .... Jadi saya merasa sangat kuat dan dari sisi saya, saya 100 persen siap," katanya.

Quartararo boleh percaya diri menghadapi balapan MotoGP Qatar 2022 setelah menjadi pemenang balapan terakhir di Sirkuit Losail.

Baca Juga: Perang Sudah Dekat, Fabio Quartararo Ungkap Targetnya pada MotoGP Qatar 2022


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X