Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kompatriot Lionel Messi Akhiri Paceklik Gol bareng Inter Milan dengan Cetak Hattrick

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Sabtu, 5 Maret 2022 | 11:30 WIB
Kompatriot Lionel Messi di timnas Argentina, Lautaro Martinez, berhasil mengakhiri paceklik gol bareng Inter Milan dengan mencetak hattrick ke gawang Salernitana.
TWITTER.COM/INTER_EN
Kompatriot Lionel Messi di timnas Argentina, Lautaro Martinez, berhasil mengakhiri paceklik gol bareng Inter Milan dengan mencetak hattrick ke gawang Salernitana.

Edin Dzeko sukses mencetak brace alias dua gol ke gawang Salernitana masing-masing menit ke-64 dan 69'.

Baca Juga: Lawan Man City, Man United Jangan Berharap pada Free-kick Cristiano Ronaldo

Dengan kemenangan ini, Inter Milan memutus tren negatif mereka setelah gagal memenangi 6 laga sebelumnya di lintas kompetisi.

Inter Milan pun berhasil menggusur Napoli di puncak klasemen Liga Italia 2021-2022.

Skuad asuhan Simone Inzaghi tercatat telah mengumpulkan total 58 poin dari 27 pertandingan.

Inter Milan unggul satu angka dari Napoli dan AC Milan yang menguntit di bawahnya.

Selain itu, bagi Lautaro Martinez, hattrick ke gawang Salernitana pun memberikan angin segar.

Baca Juga: Detail Tawaran Barcelona untuk Haaland, Dekati Harga Pemain Termahal Dunia

Dilansir BolaSport.com dari Opta Paolo, Lautaro Martinez kini berhasil mengakhiri paceklik gol bareng Inter Milan.

Sebelumnya, Martinez sudah ompong dalam 10 penampilan terakhir di lintas kompetisi.

Catatan tersebut merupakan kekeringan gol terlama Martinez sejak bergabung dengan Inter Milan pada 2018.

Total, Martinez saat ini telah mendulang 15 gol dari 36 penampilan di semua kompetisi pada musim 2021-2022.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Beri Bagja
Sumber : Opta Paolo, Transfermarkt

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X