Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

German Open 2022 - Cedera Buat Tunggal Putra Malaysia Gagal 'Balas Dendam' ke Jonatan Christie

By Delia Mustikasari - Rabu, 9 Maret 2022 | 10:30 WIB
Tunggal putra Malaysia, Ng Tze Yong
The Star
Tunggal putra Malaysia, Ng Tze Yong

Lee Zii Jia akan menghadapi Mark Caljouw (Belanda), sementara Daren bertemu Zhao Jun Peng (China).

Ng Tze Yong adalah pebulu tangkis ketiga Malaysia yang mengundurkan diri pada German Open. Sebelumnya, ada ganda putra Aaron Chia/Soh Wooi Yik dan Goh V Shem/Low Juan Shen, yang seharusnya saling berhadapan pada babak pertama.

Chia/Soh harus mundur setelah Soh dinyatakan positif Covid-19, sementara Goh/Low melewatkan pertandingan karena cedera V Shem.

Sementara itu, Soh terus berharap agar dia bisa melakukan perjalanan ke All England minggu depan.

"Sangat disayangkan saya dites positif Covid-19 tetapi saya baik-baik saja," kata  SohWooi Yik, yang tidak menunjukkan gejala dan saat ini dikarantina.

Baca Juga: Jadwal German Open 2022 - Menanti Aksi Fajar/Rian dan Ulangan Final Thomas Cup

"Saya akan keluar dari karantina pada hari Jumat. Saya sangat ingin pergi ke Birmingham bersama Aaron," ucap Soh.

Sekretaris Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM) Kenny Goh mengatakan bahwa Soh Wooi Yik harus menjalani tes kebugaran sebelum keputusan dibuat.

"Kami perlu menilai kondisinya terlebih dahulu dan memutuskan apakah dia fit untuk pergi. Jika semuanya beres, kami akan mengirim mereka ke Birmingham pada hari Sabtu," kata Kenny.

Ketika ditanya apakah Soh sakit setelah Kejuaraan Beregu Asia yang diadakan di Shah Alam dua minggu lalu, Kenny berkata: "Tidak, dia baik-baik saja setelah kejuaraan tersebut."

Diketahui, sekitar 20 orang, ofisial, media, dan pemain dinyatakan positif Covid-19 selama Kejuaraan Beregu Asia 2022, Februari kemarin.

Baca Juga: Rekap German Open 2022 - Shesar Tumbang, Dua Wakil Indonesia Lainnya Menang


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : The Star

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X