Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Marc Marquez Cedera Lagi, Stefan Bradl Siap Jadi Pengganti

By Wahid Fahrur Annas - Kamis, 24 Maret 2022 | 15:50 WIB
Pembalap Repsol Honda, Stefan Bradl, saat tampil pada hari kedua MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Italia, 12 September 2020.
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Stefan Bradl, saat tampil pada hari kedua MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Italia, 12 September 2020.

Baca Juga: Demi Jaga Puncak Klasemen MotoGP, Enea Bastianini Targetkan Hasil Bagus

“Saya sudah bertanya pada diri sendiri pertanyaan ini di Lombok saat saya melihat Marc terbang di udara dengan highsider dalam pemanasan,” kata Stefan Bradl, dilansir BolaSport.com dari Speedweek.

Meski begitu, Honda belum membuat pernyataan resmi tentang siapa pengganti Marquez pada balapan seri selanjutnya.

“Honda akan membuat pernyataan resmi tentang hal ini dalam segera,” ujar Bradl.

Kendati demikian, Bradl juga berharap cedera yang dialami Marquez semoga tidak akan membuatnya absen lama dalam balapan.

Baca Juga: Sudah Siapkan Pengganti, Yamaha Tinggal Tunggu Keputusan Fabio Quartararo

Belum ada kepastian kapan Marquez bisa kembali balapan. Kecelakaan tersebut benar-benar membuat dia merasa Déjà vu.

“Saya berada di sana sebagai komentator untuk ServusTV. Ketika saya melihat Marc kecelakaan di pemanasan,” kata Bradl.

“Pikiran yang terlintas di benak saya adalah bahwa saya bisa segera beraksi. Itu logis, karena saya sudah memiliki pengalaman ini beberapa kali di masa lalu,” ujar Bradl.

Bradl juga merasa kasihan atas cedera mata yang kembali menimpa Marquez hanya beberapa waktu saat ia dinyatakan pulih.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Speedweek.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X