Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Persebaya Incar Kemenangan dari Bali United, Siap Tambah Nafas Persib Kejar Juara

By Arif Setiawan - Kamis, 24 Maret 2022 | 21:15 WIB
Persib Bandung versus Persebaya Surabaya pada laga pekan ke-32 Liga 1 2021-2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu (19/3/2022).
ligaindonesiabaru.com
Persib Bandung versus Persebaya Surabaya pada laga pekan ke-32 Liga 1 2021-2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu (19/3/2022).

BOLASPORT.COM - Para pemain Persebaya Surabaya menegaskan ingin meraih kemenangan saat dihadapkan dengan Bali United.

Hal ini diungkapkan langsung oleh salah satu pemain Persebaya Surabaya, Ady Setiawan.

Hanya saja keinginan para pemain Persebaya Surabaya tentunya tidaklah mudah terwujud.

Pasalnya yang kini dilawan adalah Bali United.

Seperti yang diketahui, Bali United merupakan kandidat terkuat untuk menjuarai Liga 1 2021-2022.

Baca Juga: Menggebu-gebu! Cristiano Ronaldo Siap Perang Demi Portugal

Dari 32 laga, Bali United mampu mengoleksi 72 poin.

Poin tersebut terpaut lima angka dari Persib Bandung yang menempati peringkat kedua.

Bali United hanya perlu minimal meraih satu poin dari Persebaya jika ingin memastikan gelar juara.

Baca Juga: Aji Santoso: Persebaya Tampil Enjoy, Bali United yang Tertekan

"Kalau dari saya dan teman-teman untuk pertandingan besok tentunya kami ingin meraih hasil maksimal," kata Ady Setiawan dalam sesi jumpa pers virtual yang turut dihadiri BolaSport.com, Kamis (24/3/2022).

"Ingin meraih kemenangan apalagi melawan Bali United."

"Pokoknya kami besok tetap semangat dan ingin raih kemenangan walaupun beberapa teman kami tidak bisa main karena akumulasi kartu dan ke timnas, tapi target kami tetap meraih kemenangan atas Bali United," ujarnya.

Pemain Persebaya Surabaya Taisei Marukawa, Ady Setiawan dan Samsul Arif berpelukan seusai menjebol gawang Arema FC pada pertandingan pekan 11 Liga 1 2021 yang berakhir dengan skor 2-2 di Stadion Monahan Solo, Sabtu (6/11/2021) malam.
Suci Rahayu
Pemain Persebaya Surabaya Taisei Marukawa, Ady Setiawan dan Samsul Arif berpelukan seusai menjebol gawang Arema FC pada pertandingan pekan 11 Liga 1 2021 yang berakhir dengan skor 2-2 di Stadion Monahan Solo, Sabtu (6/11/2021) malam.

Baca Juga: Deretan Kasus Hukum Conor McGregor Setelah Ditangkap Polisi Lagi

Duel antara Persebaya versus Bali United sendiri bakal terlaksana pada Jumat (25/3/2022).

Pertandingan nantinya digelar di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Bali.

Apabila Persebaya Surabaya bisa mengalahkan Bali United maka ini akan menjadi kabar bahagia bagi Persib Bandung.

Pasalnya, peluang Persib Bandung meraih juara bakal kembali terbuka.

Akan tetapi dengan satu catatan, Persib juga harus mampu meraih kemenangan pada laga pekan ke-33 Liga 1 2021-2022 melawan Persik Kediri.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Menunggu Pernyataan dari Calon Pelatih Baru Man United, Ini Waktunya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X