Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Daftar Pemain Bintang yang Absen di Piala Dunia 2022 - Tak Ada Haaland dan Mo Salah, Tuhannya AC Milan Cuma Jadi Penonton

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Rabu, 30 Maret 2022 | 07:30 WIB
Mohamed Salah, Erling Haaland, dan Zlatan Ibrahimovic menjadi beberapa dari sekian banyak pemain bintang yang absen di ajang Piala Dunia 2022.
TWITTER.COM/MIRRORFOOTBALL
Mohamed Salah, Erling Haaland, dan Zlatan Ibrahimovic menjadi beberapa dari sekian banyak pemain bintang yang absen di ajang Piala Dunia 2022.

3. Zlatan Ibrahimovic

Penyerang timnas Swedia, Zlatan Ibrahimovic, saat melihat negaranya gagal lolos ke Piala Dunia 2022 usai dikalahkan timnas Polandia di Stadion Slaska, Selasa (29/3/2022).
TWITTER.COM/BWIN_UK
Penyerang timnas Swedia, Zlatan Ibrahimovic, saat melihat negaranya gagal lolos ke Piala Dunia 2022 usai dikalahkan timnas Polandia di Stadion Slaska, Selasa (29/3/2022).

Pemain bintang selanjutnya yang tidak akan tampil di Piala Dunia 2022 adalah Zlatan Ibrahimovic.

Pemain yang menjuluki dirinya sebagai Tuhannya AC Milan itu gagal membawa timnas Swedia lolos ke Qatar.

Swedia harus menelan kekalahan pahit dari timnas Polandia dengan skor 0-2 di babak final play-off Path B Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa.

Dua gol Polandia dicetak oleh Robert Lewandowski lewat titik putih pada menit ke-50 dan Piotr Zielinski pada menit ke-72.

Piala Dunia edisi kali ini kerap dianggap sebagai kesempatan terakhir bagi Ibrahimovic mengingat usianya yang sudah menginjak 40 tahun.

4. Gianluigi Donnarumma

Kiper Paris Saint-Germain, Gianluigi Donnarumma
TWITTER.COM/FOOTITALIA1
Kiper Paris Saint-Germain, Gianluigi Donnarumma

Nasib paling tragis dialami oleh kiper timnas Italia, Gianluigi Donnarumma.

Usai menjadi juara dalam kompetisi EURO 2020, Italia justru gagal lolos ke Qatar.

Lebih mirisnya lagi, Italia kalah tipis 0-1 dari tim kejutan, timnas Makedonia Utara, pada babak play-off.

Padahal, Italia berhasil mendominasi Makedonia Utara di sepanjang pertandingan.

Dengan kekalahan itu, Donnarumma dipastikan absen pada Piala Dunia 2022.

Selain keempat pemain tersebut, masih ada para pemain bintang yang dipastikan absen pada Piala Dunia 2022, yaitu:

  1. David Alaba
  2. Hakan Calhanoglu
  3. Riyad Mahrez
  4. Granit Xhaka
  5. Naby Keita
  6. Joel Matip
  7. Alexis Sanchez
  8. Arturo Vidal
  9. Claudio Bravo
  10. Ciro Immobile
  11. Giorgio Chiellini
  12. Marco Verratti


Editor : Septian Tambunan
Sumber : UEFA, FIFA.com, CAF Online

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X