Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ralf Rangnick Minta Man United Contoh Arsenal soal Perekrutan Pemain

By Khasan Rochmad - Sabtu, 2 April 2022 | 08:45 WIB
Pelatih interim Manchester United, Ralf Rangnick.
TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO
Pelatih interim Manchester United, Ralf Rangnick.

Arsenal dan Man United kini berebut posisi keempat sebagai batas akhir masuk zona Liga Champions 2022=2023.

Kedua kesebelasan hanya terpaut empat poin dengan The Gunners menempati posisi keempat mengoleksi 54 poin sedangkan Man United berada di posisi keenam dengan 50 poin.

“Pada akhirnya ini tentang perekrutan, memiliki pemain yang tepat,” kata Rangnick seperti dikutip BolaSport.com dari Mirror.

“Merekrut pemain yang tepat pada waktu yang tepat, bukan merekrut pemain yang salah pada waktu yang salah.”

Baca Juga: Juergen Klopp Akui Mo Salah dan Sadio Mane Emosional, tetapi Yakin Bisa Damai

“Cukup mudah dalam sepak bola, ini tentang memiliki proses rekrutmen. Pemain seperti apa yang benar-benar kita butuhkan untuk jenis sepak bola apa? Apa yang kita perjuangkan.”

“Kemudian memiliki pelatih terbaik untuk menyesuaikan diri dengan itu. Akan lebih baik baik secara finansial maupun olahraga, untuk bisa finis keempat.”

“Semua orang ingin bermain di Liga Champions setiap tahun, tetapi klub lain juga memiliki pengalaman itu.”

“Jika Anda melihat Arsenal, misalnya, mereka tidak bermain di Liga Champions selama beberapa tahun.”

“Mereka telah menarik kesimpulan yang tepat di klub dan ini memungkinkan,” ujar Rangnick menambahkan.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Mirror.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X