Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hanif Sjahbandi Ungkap Target Pribadinya Usai Direkrut Oleh Persija

By Sasongko - Senin, 4 April 2022 | 18:00 WIB
Hanif Sjahbandi jadi nama kedua yang direkrut Persija pada Minggu (3/4/2022)
Persija Official Web
Hanif Sjahbandi jadi nama kedua yang direkrut Persija pada Minggu (3/4/2022)

BOLASPORT.COM - Hanif Sjahbandi resmi jadi nama kedua yang direkrut Persija Jakarta. Usai resmi dinyatakan bergabung, Hanif Sjahbandi ungkapkan target pribadinya bersama klub ibukota itu.

Hanif Sjahbandi baru saja direkrut oleh Persija Jakarta pada Minggu (3/4/2022).

Pengumuman itu langsung disampaikan lewat situs web dan akun instagram resmi milik klub.

"Done Deal #2 ✍️, Selamat datang di keluarga Persija Jakarta, @hanifsjahbandi ????????, #WelcomeHanif #BelieveIn12 #PersijaJakarta," dilansir Bolasport.com dari akun instagram resmi milik klub.

Pemain kelahiran Bandung 25 tahun yang lalu ini langsung mengungkap targetnya bersama Persija.

Bersama klub asal ibukota itu, ia sudah menargetkan diri untuk jadi juara.

“Jakarta, saya kecil dan tumbuh di kota ini dan saya ingin juara,” kata Hanif. 

Pemain andalan Timnas era Luis Milla ini jadi rekrutan kedua Persija Jakarta setelah Firza Andika.

Namanya bakal memperkuat lini tengan Macan Kemayoran dalam dua musim mendatang.

Hanif Sjahbandi bakal melengkapi kerjasama antara Rohit Chand, Syahrian Abimanyu, dan Makan Konate di lini tengah Persija Jakarta.

Baca Juga: Taisei Marukawa Kepincut PSIS Semarang Begitu Tahu Transfer Pratama Arhan ke Tokyo Verdy, Sampai-sampai Cuekin Tawaran Persebaya

Meski lahir di Bandung, nama Hanif Sjahbandi belum sekalipun berkarir secara profesional bersama Persib.

Namanya justru meroket terlebih dahulu di Pelita Jaya dan Persiba Balikpapan, sebelum hijrah ke Arema FC.

Bersama Arema FC, ia sudah bertahan lama dan jadi bagian integral tim selama lima tahun sejak 2017.

Ia tampil sebanyak 92 kali dan mencetak 6 gol dan 2 assist bersama Arema FC, serta menyumbang Piala Presiden dalam dua edisi, yaitu pada musim 2017 dan 2019.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Instagram Persija @persijajkt, Persija.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X