Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Update Top Scorer Liga Champions - Robert Lewandowski Mentok 13 Gol, Karim Benzema Tak Punya Pesaing

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 13 April 2022 | 09:00 WIB
Karim Benzema melakukan selebrasi usai menjebol gawang Chelsea di menit tambahan waktu dan membuat Real Madrid unggul agregat 5-4 meski harus takluk 2-3 pada leg kedua perempat final Liga Champions 2021-2022.
PIERRE-PHILIPPE MARCOU/AFP
Karim Benzema melakukan selebrasi usai menjebol gawang Chelsea di menit tambahan waktu dan membuat Real Madrid unggul agregat 5-4 meski harus takluk 2-3 pada leg kedua perempat final Liga Champions 2021-2022.

BOLASPORT.COM - Jumlah gol penyerang Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, di Liga Champions musim ini mentok di angka 13 setelah timnya tersingkir. Hal itu membuat Karim Benzema tak mempunyai pesaing dalam memperebutkan gelar top scorer.

Banyak kejutan terjadi di leg kedua babak perempat final Liga Champions 2021-2022, termasuk terhentinya langkah Bayern Muenchen.

Bayern Muenchen secara mengejutkan harus angkat koper dari Liga Champions musim ini setelah bermain imbang 1-1 dengan Villarreal di Stadion Allianz Arena, Selasa (12/4/2022) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB.

Padahal, Die Roten sempat unggul lebih dulu lewat gol dari Robert Lewandowski pada menit ke-52.

Bermula dari kesalahan Pau Torres memberi umpan di lini pertahanan Villarreal, bola berhasil diambil oleh Thomas Mueller.

Mueller kemudian menyodorkan umpan kepada Lewandowski yang lantas melepaskan tembakan dari tepi kotak penalti.

Kendati sempat mengenai tiang kiri gawang, bola lesakan Lewandowski tetap mengarah masuk ke dalam gawang.

Striker Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Villarreal dalam laga leg kedua perempat final Liga Champions, Selasa (12/4/2022) di Stadion Allianz Arena.
CHRISTOF STACHE/AFP
Striker Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Villarreal dalam laga leg kedua perempat final Liga Champions, Selasa (12/4/2022) di Stadion Allianz Arena.

Namun, gol itu mampu dibalas Villarreal di pengujung laga, tepatnya menit ke-88, lewat Samuel Chukwueze.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : UEFA.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X