Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persebaya Surabaya Lepas Tiga Pemain Lagi Pada Bursa Transfer

By Sasongko - Kamis, 14 April 2022 | 11:45 WIB
Persebaya Surabaya lepas Mokhamad Syaifudin, Hambali Tholib, dan Frank Sokoy
Twitter @Persebayaupdate
Persebaya Surabaya lepas Mokhamad Syaifudin, Hambali Tholib, dan Frank Sokoy

BOLASPORT.COM - Persebaya Surabaya resmi melepas tiga pemain pada bursa transfer musim ini, yaitu Mokhamad Syaifudin, Hambali Tholib, dan Frank Sokoy. 

Persebaya belum selesai dalam mencuci gudang skuadnya musim lalu.

Terkini ada tiga pemain yang resmi dilepas oleh manajemen Persebaya pada hari ini.

Ada Mokhamad Syaifudin, Hambali Tholib, dan Frank Sokoy yang resmi dilepas oleh manajemen Persebaya per Kamis (14/2/2022).

Hal ini dikonfirmasi melalui postingan resmi Twitter klub pada Kamis (14/2/2022).

"Terima Kasih Pahlawan ????????, Perjalanan Mokhamad Syaifuddin, Hambali Tholib dan Frank Sokoy bersama Persebaya harus berakhir di musim ini," demikian dikutip dari akun Instagram resmi.

"Namamu akan selalu terukir dalam sejarah panjang Persebaya. Sukses selalu untuk karir ke depan," 

Mokhamad Syaifudin kalah bersaing dengan sejumlah pemain muda di lini belakang Persebaya.

Syaifudin hanya tampil 9 kali sepanjang Liga 1 musim 2021-22.

Baca Juga: Rekan Shin Tae-yong Ungkap Ada Pemain yang Belum Berkembang di TC Timnas U-19 Indonesia

Paling mengejutkan tentu ada pada Hambali Tholib sebagai pemain depan.

Pasalnya Hambali Tholib baru saja dipinang dari Persela Lamongan pada 2020 sebagai salah satu pemain muda terbaik Liga 1 musim 2019.

Namun Hambali gagal membuktikan diri sebagai pemain di skuad reguler Persebaya dan hanya tampil 9 kali sepanjang musim lalu.

Sementara itu, Frank sebenarnya berhasil tampil sebagai pelapis saat Reva Adi Utama atau Ady Setiawan berhalangan tampil di posisi bek kiri.

Frank Sokoy berhasil mencatatkan 13 kali penampilan bersama Persebaya pada musim lalu.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Persebaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X