Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jadi Laga Terakhir, Tyson Fury Cuma Ingin Bersenang-senang Saat Melawan Dillian Whyte

By Wahid Fahrur Annas - Kamis, 21 April 2022 | 14:43 WIB
Tyson Fury (kanan) memukul Deontay Wilder dalam pertandingan perebutan gelar juara dunia kelas berat WBC di T-Mobile Arena, Nevadas, Amerika Serikat, 9 Oktober 2021.
AL BELLO/GETTY IMAGES VIA AFP
Tyson Fury (kanan) memukul Deontay Wilder dalam pertandingan perebutan gelar juara dunia kelas berat WBC di T-Mobile Arena, Nevadas, Amerika Serikat, 9 Oktober 2021.

BOLASPORT.COM - Juara dunia kelas berat WBC, Tyson Fury, menegaskan bahwa pertarungan melawan Dillian Whtye akan menjadi penutup dalam karier tinjunya.

Laga Tyson Fury vs Dillian Whyte akan berlangsung di Stadion Wembley, London, Inggris, pada Sabtu (23/4/2022) malam waktu setempat atau Minggu dini hari WIB.

Pertandingan tersebut akan mempertaruhkan sabuk juara kelas berat WBC yang dipegang Fury sejak 2020 silam.

Petinju dengan rekor pertarungan 31-0 menyebut pertarungan melawan Whyte hanya untuk bersenang-senang saja.

Akhirnya kembali berlaga di tanah kelahiran, Fury ingin menikmati pertandingan nanti sebagai malam perpisahannya dengan olahraga yang membesarkannya.

Fury percaya bahwa dia sudah meraih segalanya dalam karier sehingga tidak perlu membuktikan dirinya lagi.

The Gypsy King telah menyandang sabuk juara dunia WBC, WBO, WBA, IBF, IBO, The Ring Magazine, dan titel juara lineal dalam waktu yang berbeda.

"Saya tidak punya apa-apa untuk dibuktikan kepada siapa pun," kata Fury kepada Top Rank dikutip dari BJPENN.com.

"Saya bertanding hanya untuk bersenang-senang, menikmati suasananya, dan menikmati malam itu."

Baca Juga: UFC Buat Skenario Leon Edwards Diganti Conor McGregor Hadapi Kamaru Usman


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : bjpenn.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X