Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil Liga Italia - Lautaro Martinez Masuk Mode Versi Tersubur, Inter Milan Bikin Udinese Terkubur

By Ade Jayadireja - Senin, 2 Mei 2022 | 00:59 WIB
Striker Inter Milan< Lautaro Martinez, merayakan golnya ke gawang Udinese dalam laga di Dacia Arena, Minggu (1/5/2022).
MIGUEL MEDINA / AFP
Striker Inter Milan< Lautaro Martinez, merayakan golnya ke gawang Udinese dalam laga di Dacia Arena, Minggu (1/5/2022).

Torehan ke gawang Udinese menjadi gol ke-21 Martinez di semua kompetisi musim ini.

Jumlah tersebut menyamai catatan gol dia pada 2019-2020 atau musim tersuburnya bersama Inter.

Tak ada gol tambahan hingga interval pertama selesai. Keunggulan 2-0 untuk Inter.

Baca Juga: Kejuaraan Asia 2022 - Rebut Medali Perak, Jonatan Tak Kecewa

Selepas turun minum, Udinese mendapat harapan untuk melakukan comeback berkat gol Ignacio Pussetto pada menit ke-71.

Berawal dari tendangan bebas Gerard Deulofeu yang ditepis Handanovic, Pusseto langsung menyambar bola rebound dengan sontekan.

Enam menit pasca-gol Pusseto, Inter balas menggetarkan jala gawang Udinese melalui Arturo Vidal.

Sial bagi tim tamu karena gol tersebut dianulir. Hakim garis mengangkat bendera, pertanda Vidal melakukan offside.

Skor 2-1 untuk Inter tak berubah hingga terdengar bunyi panjang peluit.

Berkat hasil ini, persaingan Inter dan AC Milan di papan atas klasemen terus memanas.

Milan masih memimpin tabel dengan raihan 77 poin, hanya terpaut dua angka dari Inter di tangga kedua.


Udinese: 1-Marco Silvestri, 22-Pablo Mari, 50-Rodrigo Becao, 16-Nahuel Molina, 2-Nehuen Perez, 13-Destiny Udogie, 37-Roberto Pereyra, 5-Tolgay Aslan, 11-Walace, 10-Gerard Deulofeu, 7-Isaac Success

Pelatih: Gabriele Cioffi


Inter Milan: 1-Samir Handanovic, 37-Milan Skriniar, 6-Stefan de Vrij, 32-Federico Dimarco, 36-Matteo Darmian, 23-Nicolo Barella, 77-Marcelo Brozovic, 5-Alberto Gagliardini, 14-Ivan Perisic, 9-Edin Dzeko, 10-Lautaro Martinez

Pelatih: Simone Inzaghi


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X