Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Thomas Cup 2022 - 'Paduka' Belum Kembali, Momota Harapkan Andil Rekan Setim

By Wahid Fahrur Annas - Sabtu, 7 Mei 2022 | 18:40 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Jepang, Kento Momota.
INA FASSBENDER/AFP
Pebulu tangkis tunggal putra Jepang, Kento Momota.

"Saya tidak puas dengan pertandingan semifinal kami di edisi terakhir," kata Momota, dilansir BolaSport.com dari New Straits Times.

"Kami semua di tim harus bersatu dan bekerja dua kali lipat lebih keras untuk memenangkan kejuaraan bersama," ujar Momota.

Bagi Momota, memenangkan kejuaraan bersama tim lebih istimewa daripada gelar juara dari turnamen individu.

"Memenangkan kejuaraan beregu memberikan kegembiraan yang berbeda dari turnamen perorangan biasa," ucap Momota.

Pelatih kepala Jepang, Park Joo Bong, mengamini pernyataan Momota bahwa anak asuhnya harus memperbaiki hasil mereka daripada tahun lalu.

Hasil apik pun harus diraih Jepang sejak babak penyisihan grup.

Jepang, unggulan kedua, tergabung di Grup D bersama dengan Malaysia, Inggris, dan Amerika Serikat.

Park menganggap Malaysia menjadi lawan terkuat. Kemenangan atas pasukan Negeri Jiran akan menjadi bekal berharga untuk menerjang babak berikutnya.

"Kita pertama-tama akan melawan Malaysia di babak penyisihan grup, dan tujuan kami adalah untuk menjadi juara grup," kata Park.

Baca Juga: Pramudya/Yeremia Rasakan Feeling Menang Kejuaraan Asia 2022 sejak Kalahkan Hoki/Kobayashi


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : NST.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X