Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

SEA Games 2021 - Tak Boleh jadi Pelengkap, Tim Atletik Indonesia Dituntut Raih Medali

By Muhamad Husein - Senin, 9 Mei 2022 | 18:15 WIB
Sprinter Indonesia, Lalu Muhammad Zohri (tengah), saat tampil pada babak utama 100m putra cabang olahraga atletik, di Olympic Stadium, Tokyo, Sabtu (31/7/2021).
NOC INDONESIA
Sprinter Indonesia, Lalu Muhammad Zohri (tengah), saat tampil pada babak utama 100m putra cabang olahraga atletik, di Olympic Stadium, Tokyo, Sabtu (31/7/2021).

BOLASPORT.COM - Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Atletik Indonesia (PB PASI), Luhut Binsar Pandjaitan, meminta kepada para atlet atletik, harus berprestasi pada ajang SEA Games 2021 Vietnam.

Luhut Binsar Pandjaitan turun langsung memberikan semangat kepada para wakil merah putih di cabor atletik yang akan berlaga di ajang SEA Games edisi ke-31. 

Pesan ini disampaikan Luhut Binsar Pandjaitan saat sesi halal bi halal dan pelepasan atlet yang akan menuju Vietnam di Senayan, Minggu (8/5/2022). 

Dalam kesempatan ini, Luhut meminta bahwa atlet yang terpilih berangkat ke SEA Games bukan hanya untuk menumpang nama saja.

Para atlet dituntut untuk meraih prestasi tinggi dan membuktikan diri bisa bersaing di kancah Asia Tenggara.

"Jangan hanya sekadar ikut saja," kata Luhut, dikutip BolaSport.com dari Antara.com.

"Kita harus membawa prestasi dan itu tidak bisa diraih tanpa kerja keras dan spirit untuk menang."

Luhut melanjutkan dengan meminta para atlet juga harus bisa memiliki semangat seperti Komando Pasukan Khusus (Kopassus).

Baca Juga: SEA Games 2021 - Tujuh Medali Emas jadi Target Tim Dayung Indonesia


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Antara.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X