Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Final Coppa Italia - Juventus Sempurna atas Inter Milan di Dua Bentrokan Era TV Hitam-Putih

By Beri Bagja - Rabu, 11 Mei 2022 | 15:15 WIB
Dusan Vlahovic dijaga ketat oleh Milan Skriniar (kiri) dalam momen duel Juventus vs Inter Milan pada lanjutan Liga Italia di Allianz Stadium Turin (3/4/2022).
FILIPPO MONTEFORTE/AFP
Dusan Vlahovic dijaga ketat oleh Milan Skriniar (kiri) dalam momen duel Juventus vs Inter Milan pada lanjutan Liga Italia di Allianz Stadium Turin (3/4/2022).

Tepatnya di final Coppa Italia 1964-1965 dan 1958-1959, Juventus memetik kemenangan atas Inter Milan saat layar TV di sana masih hitam-putih.

Dalam duel puncak 13 September 1959, Juve mencukur Inter 4-1 di San Siro.

Enam tahun kemudian, Bianconeri mengulangi kejayaan serupa di Olimpico, Roma.

Kemenangan 1-0 cukup membuat Juventus menghancurkan misi Inter Milan jalani musim 1964-1965 dengan raihan treble winners.

Sebelum partai tersebut, skuad legendaris polesan Helenio Herrera telah lebih dulu mengamankan trofi Liga Italia dan Piala Champions.

Sang Hitam-Biru harus menunggu 45 tahun kemudian guna mewujudkan misi treble yang tertunda itu lewat kejayaan bersama Jose Mourinho pada 2009-2010.

Melihat rekam jejaknya, Juventus dan Inter Milan memang berada dalam periode kejayaan berbeda di Coppa Italia sejak memasuki era modern.

Akibatnya, frekuensi pertemuan mereka di final amat minim.

Baca Juga: Inter Milan ke Final Coppa Italia Pertama sejak 2011, Treble Mini dalam Bidikan

Ketika Nerazzurri menguasai pentas ini medio 2000-an hingga 2011, musuh langganan mereka di partai puncak adalah AS Roma.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sky.sport.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X